RAC (musisi)

RAC
André Allen Anjos
LahirPorto, Portugal
Genre
PekerjaanDisjoki
LabelCounter
Artis terkait
Situs webRAC.fm

André Allen Anjos, atau yang lebih dikenal dengan RAC, merupakan disjoki dan produser rekaman asal Portugal.[1] RAC juga tampil sebagai grup musik pada penampilan langsung, dan telah tampil di berbagai festival musik dunia.[2][3][4][5]

Diskografi

Album studio

  • Strangers (2014)
  • Master Spy (2015)
  • Ego (2017)

Referensi

  1. ^ "What?". RAC. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-10-30. Diakses tanggal 30 Oktober 2014. 
  2. ^ Goodman, Jessica (6 Agustus 2014). "10 Of Your Favorite Artists Pick The Song Of The Summer (Spoiler: It's Not 'Fancy')". The Huffington Post. Diakses tanggal 2 Maret 2016. 
  3. ^ Miller, Jeff (13 April 2015). "RAC & Penguin Prison Talk Coachella, Collaborating & Pool Parties". Billboard. Diakses tanggal 2 Maret 2016. 
  4. ^ "Firefly Music Festival 2014 Lineup". Festrip. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2016-03-06. Diakses tanggal 2 Maret 2016. 
  5. ^ Mansfield, Brian (29 April 2015). "Bumbershoot gets Goulding, The Weeknd". USA Today. Diakses tanggal 2 Maret 2016.