Kompetisi putri Proliga 2019 berlangsung sejak 7 Desember 2018 hingga selesai pada 23 Februari 2019. Kompetisi ini mempertandingkan lima klub bola voli putri Indonesia untuk meraih empat tempat di putaran final.[1]
Jakarta PGN Popsivo Polwan menjadi juara pada musim ini setelah menang atas Jakarta Pertamina Energi di partai final.[2]
Aturan peringkat
Urutan tim pada klasemen diurutkan berdasarkan ketentuan berikut.
- Jika pertandingan dimenangkan dengan skor 3–0 atau 3–1: 3 poin untuk tim pemenang, 0 poin untuk tim pecundang
- Pertandingan dimenangkan dengan skor 3–2: 2 poin untuk tim pemenang, 1 poin untuk tim pecundang
- Salah satu tim mengundurkan diri dari sebuah pertandingan: 3 poin untuk pemenang, 0 poin (dengan poin set 0–25, 0–25, 0–25) untuk tim pecundang
- Jika terjadi imbang pada urutan klasemen, aturan peringkat yang berlaku sebagai berikut: jumlah total kemenangan (dilihat dari jumlah pertandingan menang dan pertandingan kalah)
- Jika tim pada urutan klasemen masih imbang setelah aturan sebelumnya berlaku, aturan di bawah ini berlaku untuk menentukan posisi di klasemen:
- Rasio set: pembagian dari jumlah set menang dengan jumlah set kalah oleh masing-masing tim.
- Rasio poin set: pembagian dari jumlah poin yang diraih tim tersebut dengan jumlah poin yang diraih tim lawan.
- Jika tiga aturan di atas masih menemukan hasil imbang untuk dua atau lebih tim dengan hasil imbang yang ada di klasemen, aturan-aturan di atas diterapkan kembali secara eksklusif untuk seluruh pertandingan bagi tim-tim yang terlibat pada kondisi tersebut.
Babak penyisihan
Klasemen
Pos
|
Team
|
Main
|
M
|
K
|
Poin
|
MS
|
KS
|
RS
|
SPW
|
SPL
|
SPR
|
Kualifikasi
|
1
|
Jakarta PGN Popsivo Polwan
|
8
|
7
|
1
|
20
|
21
|
6
|
3,500
|
627
|
538
|
1,165
|
Lolos ke babak empat besar
|
2
|
Jakarta BNI 46
|
8
|
5
|
3
|
16
|
18
|
11
|
1,636
|
661
|
588
|
1,124
|
3
|
Jakarta Pertamina Energi
|
8
|
5
|
3
|
15
|
16
|
11
|
1,455
|
519
|
572
|
0,907
|
4
|
Bandung Bank BJB Pakuan
|
8
|
3
|
5
|
8
|
11
|
19
|
0,579
|
638
|
689
|
0,926
|
5
|
Jakarta Elektrik PLN
|
8
|
0
|
8
|
1
|
5
|
24
|
0,208
|
535
|
693
|
0,772
|
|
Hasil pertandingan
Pekan 1 - Yogyakarta
Pekan 2 - Gresik
Pekan 3 - Bandung
Pekan 4 - Palembang
Pekan 5 - Pekanbaru
Pekan 6 - Surakarta
Babak empat besar
Klasemen
Hasil pertandingan
Pekan 7 - Kediri
Pekan 8 - Malang
Babak final
Perebutan peringkat ketiga
Final
Penghargaan
Server terbaik
Setter terbaik
Spiker terbaik
Blocker terbaik
Libero terbaik
Pencetak poin terbanyak
Pemain terbaik
Pelatih terbaik
Hasil akhir
Lihat pula
Referensi
- ^ silumansupra (2018-11-28). "KICK OFF & PRESS CONFERENCE PROLIGA 2019 YOGYAKARTA". PBVSI.or.id (dalam bahasa Inggris). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-12-10. Diakses tanggal 2018-12-10.
- ^ Tekuk Pertamina, Popsivo Polwan Juara Bola Voli Proliga 2019
- ^ Proliga 2019 - Daftar Peraih Penghargaan Individu Kategori Putri
Pranala luar