Planet Sheen

Planet Sheen
Genrekomedi
humor surreal
fiksi ilmiah
Fantasi
PembuatKeith Alcorn
Steve Oedekerk
PengembangSteven Banks
Ditulis olehJim Hope
Sean Presant
Allen Jay Zipper
SutradaraTodd Grimes
T. J. Sullivan
Mike Gasaway
Pengisi suaraJeff Garcia
Bob Joles
Rob Paulsen
Soleil Moon Frye
Jeff Bennett
Fred Tatasciore
Thomas Lennon
Candi Milo
Penata musikMichael Tavera
Negara asalAmerika Serikat
Jmlh. musim1
Jmlh. episode26 (daftar episode)
Produksi
Produser eksekutifKeith Alcorn
Steve Oedekerk
Jim Hope (co-)
ProduserPaul Marshal
Durasi11 menit
Rumah produksiOmation Animation Studio
Nickelodeon Animation Studio
Rilis asli
JaringanNickelodeon
Rilis02 Oktober 2010 (2010-10-02) โ€“
15 Februari 2013 (2013-2-15)

Planet Sheen adalah sebuah serial televisi animasi CGI Amerika. Film tersebut adalah sekuel sempalan 2010 dari serial 2002 The Adventures of Jimmy Neutron: Boy Genius dari John A. Davis, serta film nominasi Oscar 2001 Jimmy Neutron: Boy Genius. Acara tersebut dibuat oleh Keith Alcorn dan Steve Oedekerk dan berdasarkan pada karakter yang dibuat oleh John A. Davis.

Pranala luar