Perjanjian Prespa

Perjanjian Prespa
Nama panjang:
  • Nama lengkap:
    • Perjanjian final untuk penyelesaian perbedaan-perbedaan sebagaimana diuraikan dalam Resolusi Dewan Keamanan PBB 817 (1993) dan 845 (1993), penghentian Kesepakatan Sementara tahun 1995, dan pembentukan Kemitraan Strategis antara para Pihak.
Menteri Luar Negeri dari kedua negara, Nikola Dimitrov dan Nikos Kotzias, menandatangani perjanjian di hadapan Perdana Menteri Zoran Zaev dan Alexis Tsipras
Ditandatangani17 Juni 2018
LokasiPsarades, Yunani
Dimeterai25 Januari 2019
Efektif12 Februari 2019[1]
SyaratRatifikasi perjanjian oleh parlemen kedua negara serta ratifikasi protokol bergabungnya Republik Makedonia Utara dengan NATO oleh Yunani
Penanda tangan Yunani
Republik Makedonia
Pihak2
BahasaInggris
Pembagian geografis dan politik Makedonia

Perjanjian Prespa (bahasa Makedonia: Преспански договор; bahasa Albania: Marrëveshja e Prespës, bahasa Yunani: Συμφωνία των Πρεσπών, Symfonia ton Prespon), juga dikenal sebagai Perjanjian Prespes, Kesepakatan Prespa, atau Traktat Prespa, adalah sebuah perjanjian yang dicapai pada 12 Juni 2018 antara Yunani dan Republik Makedonia di bawah pengawasan Perserikatan Bangsa-Bangsa, untuk menyelesaikan perselisihan yang sudah berlangsung lama mengenai nama negara Makedonia.

Ditandatangani di tepi Danau Prespa yang darinya nama perjanjian ini disebut, dan diratifikasi oleh parlemen kedua negara pada 25 Januari 2019, mulai berlaku pada 8 Februari 2019 ketika protokol bergabungnya Makedonia Utara dengan NATO telah disahkan di Athena.[2] Perjanjian ini menggantikan kesepakatan sementara 1995 dan mencatat nama negara diubah menjadi Republik Makedonia Utara erga omnes.

Perjanjian Prespa tidak dapat digantikan oleh perjanjian atau traktat lainnya maupun dibatalkan, dan ketentuannya mengikat secara hukum untuk kedua belah pihak dalam hal hukum internasional dan akan tetap berlaku tanpa batas waktu.[3]

Referensi

Bacaan lebih lanjut

Pranala luar

Teks perjanjian dalam bahasa Inggris, dan terjemahan dalam bahasa Makedonia dan bahasa Yunani.

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41