Penguncian pasang surut

Akibat penguncian pasang surut, salah satu sisi Bulan selalu menghadap Bumi.

Penguncian pasang surut terjadi ketika gradien gravitasi membuat salah satu sisi benda langit selalu menghadap benda langit yang lain. Misalnya, satu sisi Bulan selalu menghadap planet Bumi. Benda langit yang biasanya terkunci pasang surut adalah satelit alami, tetapi jika perbedaan massa dan jarak antara dua benda langit kecil, kedua benda langit mungkin terkunci satu sama lain, layaknya Pluto dan Charon. Efek ini digunakan untuk menstabilisasi beberapa satelit buatan.

Rujukan


A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41