Pengangguran muda

Pengangguran muda adalah sebuah kelompok pengangguran usia muda yang berusia antara 15 hingga 24 tahun. Laporan Tren Ketenagakerjaan Global Kaum Muda 2022 yang dirilis oleh ILO menyatakan bahwa pengangguran muda diperkirakan mencapai 73 juta pada tahun 2022. Laporan tersebut menyatakan bahwa pada tahun 2020, jumlah kaum muda yang tidak bekerja, tidak sekolah, atau tidak mengikuti pelatihan mencapai 23,3%. Pada Mei 2023, tingkat pengangguran generasi muda di Tiongkok (berusia 16-24 tahun) mencapai 20,8%, dan menjadi rekor tertinggi di negara tersebut.[1]

Referensi

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41