Pausanias dari Makedonia

Pausanias
Stater perak Pausanias
Raja Makedonia
Berkuasa394 BCE
PendahuluArchelaus II
PenerusAmyntas III
DinastiArgead
AyahAeropus II
AgamaAgama Yunani kuno

Pausanias dari Makedonia (bahasa Yunani: Παυσανίας) adalah penerus dari Archelaus II. Ia dibunuh dalam tahun pelantikannya oleh Amintas III yang kemudian menggantikannya sebagai Raja Makedonia.

Referensi