Parián (Manila)

Parián atau Pantin, juga dikenal sebagai Parián de Arroceros, adalah sebuah kawasan yang berdekatan dengan Intramuros yang dibangun untuk menampung para pedagang Tionghoa (Sangley) di Manila pada abad ke-16 dan ke-17 selama pemerintahan Spanyol di Filipina.[1] Tempat ini memberikan namanya pada gerbang yang menghubungkannya dengan Intramuros (tempat sebagian besar pemerintahan kolonial Spanyol berada), yaitu Puerta del Parián.

Referensi

  1. ^ Escaño, Cesar Miguel G. Chinese Roots in Manila. Ateneo de Manila: University press. 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41