Paolo Stoppa

Paolo Stoppa
Paolo Stoppa (1969)
Lahir(1906-06-06)6 Juni 1906
Roma, Italia
Meninggal1 Mei 1988(1988-05-01) (umur 81)
Roma, Italia
Tahun aktif1934–1985
IMDB: nm0832375 Allocine: 4507 Allmovie: p68520
Discogs: 476233 Find a Grave: 13173122 Modifica els identificadors a Wikidata

Paolo Stoppa Knight Grand Cross[1] (6 Juni 1906 – 1 Mei 1988) adalah seorang pemeran dan pengalih bahasa asal Italia. Sebagai pemeran film, Stoppa membuat sekitar 194 penampilan antara 1932 sampai ia pensiun pada 1983, dengan peran-peran dalam film-film klasik populer seperti Miracolo a Milano (1951), Rocco e i suoi fratelli (1960), Viva l'Italia! (1961), Il Gattopardo (1962), La matriarca (1968), dan Amici miei atto II (1982).

Referensi

  1. ^ "STOPPA Dott. Paolo". www.quirinale.it. 2 June 1975. Diakses tanggal 2018-12-01. 

Pranala luar