Paku kijang

Paku kijang (Athyrium sorzogonense, sinonim: Diplazium sorzogonense) adalah tumbuhan paku (fern) dan termasuk ke dalam keluarga Athyriaceae (Woodsiaceae).[1] Tumbuhan ini mempunyai sorus di balik daun yang mengkilap berwarna perak.[2][3] Tumbuhan ini dapat ditemukan di Indonesia, salah satunya di Gunung Prau.[4]

Sampai saat ini belum ditemukan atau dilakukan penelitian lebih lanjut mengenai Athyrium sorzogonense untuk mengetahui kandungan senyawa dan manfaat penggunaan tumbuhan ini dalam bidang medis maupun bidang lainnya.

Referensi

  1. ^ "Diplazium sorzogonense (C.Presl) C.Presl". www.gbif.org (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2021-09-26. 
  2. ^ "PteridoPortal - Diplazium sorzogonense". www.pteridoportal.org. Diakses tanggal 2021-09-26. 
  3. ^ "Diplazium sorzogonense". Malaysia Biodiversity Information System (MyBIS) (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2021-09-26. 
  4. ^ Lianah, Lianah; Kusumarini, Niken; Rochmah, Fitriana; Orsida, Fadla; Mukhlisi, Mukhlisi; Ahmad, Milya Ulfa; Nadhifah, Ainun (2021-06-01). "Bryophyte Diversity in Mount Prau, Blumah Village, Central Java". Jurnal Biodjati. 6 (1): 23–35. doi:10.15575/biodjati.v6i1.11693. ISSN 2548-1606. 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41