NoCopyrightSounds, atau NCS, adalah label rekaman asal Inggris Raya yang merilis musik-musik EDM bebas dari royalti.[4] Pada mulanya dimulai sebagai saluran YouTube untuk mempromosikan musik,[5] label ini mencapai 1 juta unduhan berbayar pada 2017.
Sejarah
NoCopyrightSounds dimulai sebagai sebuah saluran YouTube pada 2011 oleh seorang "gamer rajin"[6] bernama Billy Woodford.[7][8] Label ini dideskripsikan oleh Forbes sebagai "sebuah label pertama di YouTube yang mengizinkan kreator indie untuk menggunakan dan bahkan memonetisasi musiknya secara gratis asalkan kreator mencantumkan nama label sebagai pemilik konten tersebut."[9][10][11]
Pada 2017, NoCopyrightSounds mencapai tonggak sejarah dengan penjualan lebih dari satu juta unduhan digital, meskipun merilis musik secara gratis.[7] Manajer label Daniel J. Lee mengatakan "Serupa dengan layanan dengan model freemium, NCS menyediakan dua opsi untuk menikmati musik secara gratis tetapi juga menawarkan penggemar untuk mendukung karyanya melalui layanan berbayar", menegaskan bahwa label tersebut merilis musik secara gratis dan juga melakukan penjualan.[8] Woodford, mengenai tonggak sejarah, menyatakan, "Saya sangat-sangat bangga telah mencapai 1 juta unduhan berbayar, dan percaya ini menunjukkan perkembangan dan kekuatan yang dibangun NCS selama bertahun-tahun."[7] Ia juga berkomentar bahwa "Permintaan akan musik orisinal yang segar dari para Kreator sangat besar dan berkembang setiap harinya."[12][13]
Pada 2024, NoCopyrightSounds menjalin kerja sama dengan Geometry Dash, menciptakan lebih dari 1200+ lagu di saluran yang dapat digunakan dalam game tersebut.[14]
Artis terkenal
Ini adalah daftar dinamis, yang mungkin tidak dapat memuaskan standar tertentu untuk kelengkapan. Anda dapat membantu dengan mengembangkannya dengan menambahkan klaim yang diberikan sumber tepercaya.
^"NCS". ncsmusic.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 29 October 2001. Diakses tanggal 26 January 2018.Parameter |url-status= yang tidak diketahui akan diabaikan (bantuan)
^"FAQ / Usage Policy". NoCopyrightSounds. Diarsipkan dari versi asli tanggal 13 August 2018. Diakses tanggal 16 February 2019.Parameter |url-status= yang tidak diketahui akan diabaikan (bantuan)
^"Young Entrepreneurs: Billy Woodford, NoCopyrightSounds". Startups.co.uk: Starting a business advice and business ideas (dalam bahasa Inggris). 18 March 2015. Diarsipkan dari versi asli tanggal 27 January 2018. Diakses tanggal 26 January 2018.Parameter |url-status= yang tidak diketahui akan diabaikan (bantuan)
^Simko, Darren (4 December 2018). "Koven - Never Have I Felt This [NCS]". Your EDM (dalam bahasa Inggris). Diarsipkan dari versi asli tanggal 26 March 2019. Diakses tanggal 26 March 2019.Parameter |url-status= yang tidak diketahui akan diabaikan (bantuan)
^Dexter, Robyn (26 April 2019). "Dexter's Beat Laboratory Vol. 88". Dacing Astronaut (dalam bahasa Inggris). Diarsipkan dari versi asli tanggal 10 August 2020. Diakses tanggal 8 December 2023.Parameter |url-status= yang tidak diketahui akan diabaikan (bantuan)
^Rishty, David (21 April 2014). "EDMTunes Presents: #RisingTalent Series Vol. 10". EDM Tunes (dalam bahasa Inggris). Diarsipkan dari versi asli tanggal 22 September 2017. Diakses tanggal 7 December 2023.Parameter |url-status= yang tidak diketahui akan diabaikan (bantuan)