Napasorn Weerayuttvilai

Napasorn Weerayuttvilai
Nama asalนภสร วีระยุทธวิไล
Lahir20 Januari 1997 (umur 27)
Bangkok, Thailand
Nama lainPuimek
AlmamaterUniversitas Rangsit
(Fakultas Kedokteran)
Pekerjaan
Tahun aktif2016–sekarang
Agen
  • GMMTV (2017–2022)
  • LOVEiS Entertainment (2023–sekarang)
Dikenal atas
IMDB: nm11304333 X: PuimekSter Instagram: puimekster Youtube: UC0EfzNh62H-dB7O3p7fW7iQ Modifica els identificadors a Wikidata

Napasorn Weerayuttvilai (bahasa Thai: พรหมพิริยะ ทองพุทธรักษ์; lahir 20 Januari 1997) yang juga dikenal sebagai Puimek (bahasa Thai: ปุยเมฆ) adalah seorang pemeran, penyanyi, dan dokter asal Thailand. Ia menempuh pendidikan di Fakultas Kedokteran Universitas Rangsit dan menjalani pelatihan di Rumah Sakit Rajavithi. Ia paling dikenal karena perannya sebagai Ainam dalam My Dear Loser: Edge of 17 (2017), Mon dalam The Gifted (2018), dan Earn dalam Turn Left Turn Right (2020). Pada 30 Desember 2022, ia mengumumkan bahwa masa kontraknya dengan GMMTV telah berakhir.[1]

Filmografi

Serial televisi

Tahun Judul Peran Catatan
2017 U-Prince: The Badly Politics Princess Karin Peran pendukung
My Dear Loser: Edge of 17 Ainam Peran utama
SOTUS S: The Series Khaofang Peran pendukung
My Dear Loser: Happy Ever After Ainam Peran tamu
2018 The Gifted "Mon" Patchamon Pitiwongkorn Peran utama
Friend Zone Claire Peran pendukung
2019 Wolf Yo Peran tamu
A Gift to the People You Hate "Ploy" Pimpisak Siripongraksa Peran utama
2020 Angel Beside Me Malaikat cinta Peran tamu
Turn Left Turn Right Earn Peran utama
Who Are You "Koykaew" Kannika Peran tamu
The Gifted: Graduation "Mon" Patchamon Pitiwongkorn Peran utama
2021 55:15 Never Too Late Prim [umur 15] Peran pendukung
2022 You Are My Missing Piece "Ang" Phatsorn Boworakul Peran utama

Referensi

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41