Musibah KM Rimba IIIKapal Motor Rimba III adalah kapal yang mengalami karam, karena bertabrakan dengan tongkang Whs 1801 yang ditarik Tagboat Harapan Indah 3 mil dari perairan Pulau Damar, Kepulauan Seribu pada 5 Maret 2009 pukul 03.20 WIB.[1][2] Penumpang KM Rimba III berjumlah 13 orang, akibat kecelakaan ini 13 orang hilang.[3] PenyebabKM Rimba III yang berangkat dari Pelabuhan Tanjung Priok menuju Pelabuhan Belawan yang membawa 5500 ton semen karam akibat bertabrakan dengan kapal tongkang yang ditarik tagboat Harapan Indah di perairan Pulau Damar, Kepulauan Seribu.[1] EvakuasiProses evakuasi dilaksanakan setelah kapal mengalami tabrakan dan korban selamat dibawa ke Rumah Sakit Port Medical Center, Jakarta.[2] Tim SAR, kemudian dikerahkan untuk mencari korban hilang.[4] Tim SAR berhasil menemukan 12 orang hilang yang tewas.[5] Referensi
|