Mirei Touyama
Mirei Touyama (lahir 27 Juli 1998)[1]) merupakan penyanyi penulis lagu dan Penari asal Jepang, Mirei Touyama lahir di perfektur Osaka wilayah Kansai dia merupakan generasi penyanyi baru dan milenial dia memiliki label afiliasi yang bernama MASTERSIX FOUNDATION yang kantornya bernama YARD nama kegiatannya di Amerika Serikat adalah MIREI yang berlabel Cool Japan Music dia merepresentasikan lagunya menggunakan sosial media seperti di Facebook dan Instagram. KarierDi usia 13 tahun Mirei Touyama pernah tampil bersama dengan grup paduan suara Gospel For Teens yang didirikan oleh Vy Higginsen pada saat ia menghabiskan waktu sekolah tingkat kedelapan di New York,[2] ia juga berhasil merebut top prize dalam pementasan legendaris Amateur Night at the Apollo dan merilis lagu debut pertamanya di Amerika Serikat berjudul "Tattoo" saat berumur 14 tahun.[2] Pada 25 Juni 2014, Mirei Touyama merilis lagu debut major pertama berjudul "Fallin’ Out/I Wanna No feat. SHUN” yang sempat meraih urutan pertama di chart album iTunes's R&B/Soul,[1] Mirei akhirnya merilis album penuhnya berjudul "My Way" yang berisi 12 lagu pada 27 Juli 2016, album ini berhasil mendapatkan urutan pertama di tangga lagu iTunes,[1] tiga tahun kemudian tepatnya pada 29 Agustus 2018 merilis album penuh keduanya berjudul "Answer".[1] kemudian pada tahun 2019 2020 dan 2021 Mirei kembali merilis tiga album yaitu “Playlist” “Take Me Away” dan “Stil”. Diskografi
Referensi
Pranala luar
|