Miramax

Miramax, LLC
Anak perusahaan
IndustriFilm
Televisi
Didirikan1979; 45 tahun lalu (1979)
PendiriBob Weinstein
Harvey Weinstein
Kantor pusatLos Angeles, California, Amerika Serikat
Karyawan
100+
IndukThe Walt Disney Company (1993–2010)
Filmyard Holdings (2011–2016)
beIN Media Group (2016–sekarang)
Paramount Global (2020-sekarang)
DivisiSaat ini:
Miramax Television
Dulu:
Dimension Films
Miramax Family Films
Prestige Films
Millemeter Films
Miramax Home Entertainment
Dimension Home Video
Miramax Records
Dimension Records
Miramax Books
Miramax Zoe
Toshiba Miramax Communications (Jepang)
Anak usahaDulu:
Talk (dengan Hearst)
Situs webmiramax.com
IMDB: co0022594 Modifica els identificadors a Wikidata

Miramax (juga dikenal sebagai Miramax Films) adalah sebuah perusahaan hiburan Amerika yang dikenal karena memproduksi dan mendistribusi acara-acara televisi dan film. Perusahaan tersebut bermarkas besar di Los Angeles, California.

Referensi

Bacaan tambahan

  • Down and Dirty Pictures: Miramax, Sundance, and the Rise of Independent Film by Peter Biskind (Simon & Schuster, 2004)

Pranala luar