Marmorera

Marmorera
Lambang kebesaran Marmorera
NegaraSwiss
KantonGraubünden
DistrikAlbula
Luas
 • Total18,9 km2 (7,3 sq mi)
Ketinggian
1.720 m (5,640 ft)
Populasi
 (Kesalahan: waktu tidak sah.[2])
 • Total43
 • Kepadatan2,3/km2 (5,9/sq mi)
Kode pos
7456
Kode area telepon3533
Dikelilingi olehBever, Bivio, Mulegns, Sur
Situs webwww.marmorera.ch
SFSO statistics

Marmorera (bahasa Jerman: Marmels) adalah sebuah munisipalitas di provinsi Albula, Graubünden Swiss.

Sejarah

Marmorera pertama kali dikenal sejak tahun 840 dengan nama ad Marmoraria.[3]

Hampir seluruh penduduk di wilayah ini menuturkan bahasa Romansh sampai pada abad ke-19. Namun dalam perkembangannya, pada sensus penduduk tahun 2000, 57% penduduk sekarang menuturkan bahasa Jerman sebagai bahasa ibu.

Wilayah

Lai da Marmorera

Marmorera memiliki wilayah (hingga 2006) seluas 19 km2 (7,3 sq mi). Dari wilayah seluas itu, 35,6% dimanfaatkan sebagai lahan pertanian, sedangkan 23% masih berupa hutan belantara. Sisanya, 1% digunakan untuk kawasan pemukiman penduduk dan 40,4% lainnya adalah gabungan dari sungai-sungai, gletser dan pegunungan.[4][5]

Penduduk

Marmorera dihuni oleh 31 orang. Hingga 2008, 2,1% penduduk adalah warga negara asing. Dalam kurun 10 tahun terakhir, jumlah penduduk berkurang pada kisaran 11,1%. Sebagian besar penduduk (hingga 2000) menuturkan bahasa Jerman (57,1%), kemudian bahasa Romansh (34,7%) dan bahasa Italia (6,1%).[4]

Berikut adalah tabel perkembangan jumlah penduduk di Marmorera.[3][6]

tahun jumlah penduduk
1850 156
1900 143
1920 100
1941 94
1950 140
1960 28
1970 27
1980 27
1990 38
2000 138
2010 43

Referensi

  1. ^ Arealstatistik Standard - Gemeindedaten nach 4 Hauptbereichen
  2. ^ Swiss Federal Statistics Office – STAT-TAB Ständige und Nichtständige Wohnbevölkerung nach Region, Geschlecht, Nationalität und Alter (Jerman) accessed 10 December 2011
  3. ^ a b Marmorera di Jerman, Prancis dan Italia di Historical Dictionary of Switzerland daring.
  4. ^ a b Badan Pusat Statistik Federasi Swiss diakses 24 September 2009
  5. ^ Amtliches Gemeindeverzeichnis der Schweiz published by the Swiss Federal Statistical Office (Jerman) accessed 23 September 2009
  6. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama GR_numbers

Pranala luar

Templat:Munisipalitas di distrik Albula

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41