Maratha Mandir

Maratha Mandir theater
Maratha Mandir theater di Mumbai
Maratha Mandir theater
Maratha Mandir theater
AlamatMaratha Mandir Marg,RBI Staff Colony
Mumbai
India
Koordinat18°58′16″N 72°49′20″E / 18.971183°N 72.822134°E / 18.971183; 72.822134
Sebuah tiket film dari Maratha Mandir

Maratha Mandir adalah sebuah Balai Sinema yang terletak di Maratha Mandir Marg, Mumbai, India.[1] Tempat tersebut dibuka pada 16 Oktober 1958 dan memiliki 1000 kursi.[2] Teater tersebut membuat sebuah rekor setelah menayangkan film Dilwale Dulhaniya Le Jayenge selama 1009 pekan sejak dirilis pada tahun 1995, pada 19 Februari 2015. Film tersebut masih ditayangkan setiap hari pada pukul 11:30 AM di pagi hari. Tempat tersebut berjarak 2 menit perjalanan dari stasiun kereta api Mumbai Tengah, disamping Institut Teknologi Babasaheb Gawde. Balai sinema tersebut memiliki reputasi dari waktu yang sangat lama dan merupakan salah satu markah tanah paling terkenal di Mumbai. Ini merupakan teater paling bernilai yang diketahui untuk Box Office Bollywood Mumbai[3][4][5]

Lihat pula

Referensi

  1. ^ "Maratha Mandir Cinema Location". One India. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-08-15. Diakses tanggal 21 August 2012. 
  2. ^ Chopra, Anupama (January 2002). Dilwale Dulhania Le Jayenge: (The "Brave-Hearted Will Take the Bride"). British Film Institute. hlm. 7. ISBN 978-0-85170-957-4. 
  3. ^ "DDLJ turns 15 at Maratha Mandir today". Times of India. 20 October 2009. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-12-03. Diakses tanggal 21 August 2012. 
  4. ^ "Nawazuddin Siddiqui, Huma Qureshi caught in Gangs of Wasseypur 2 avatar at a Mumbai theatre". India Today. 25 July 2012. Diakses tanggal 21 August 2012. 
  5. ^ Sheena Sippy; Naman Ramachandran; Divya Thakur (2006). Lights, camera, masala: making movies in Mumbai. India Book House. hlm. 56. Diakses tanggal 21 August 2012. 

Pranala luar

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41