Mami Higashiyama
Mami Higashiyama (東山 麻美 , Higashiyama Mami, lahir 11 Juni 1977) adalah aktris dan pengisi suara asal Jepang. Ia mulai berkarier di dunia artis sejak tahun 1997, dan ia dikenal dengan peran-perannya dalam serial tokusatsu, drama dan film: sebagai "Miku Imamura / MegaPink" dalam serial Super Sentai Denji Sentai Megaranger. Ia juga sering memainkan peran-peran kecil dalam serial anime sebagai "Juna Ariyoshi / Arjuna" dalam Earth Girl Arjuna, dan sebagai "Ninai" dalam Tempou Ibun Ayakashi Ayashi. FilmografiDrama televisi
Serial anime
Film
Video orisinal
Permainan video
Pranala luar |