Lake Forest, California
Lake Forest adalah kota yang terletak di County Orange, California. Pada tanggal 1 Januari 2009, kota Lake Forest memiliki jumlah penduduk sebesar 78.344 jiwa.[1] Dengan 2.425 penduduk per km2, kota ini adalah kota paling padat di County Orange Selatan. Di kota ini terdapat dua danau, yang merupakan asal nama kota ini. Danau-danau tersebut merupakan danau buatan, dan kondominium dan rumah-rumah besar dan kecil beradiri di pinggir danau tersebut. Referensi
Pranala luar
|