Komando Nasional Partai Ba'ath

Komando Nasional Partai Ba'ath Sosialis Arab adalah badan pemerintahan partai antar sesi Kongres Nasional, dan dikepalai oleh seorang Sekretaris Jenderal.[1] Pada setiap Kongres Nasional, Komando Nasional dibentuk oleh Dewan Konsultatif Nasional (Arab: al-majlis al-istishari al-quami).[2] Dewan Konsultatif Nasional merupakan sebuah forum yang dibuat dari para perwakilan dari cabang-cabang regional partai tersebut.[2] Namun, jumlah anggota Dewan Konsultatif Nasional ditentukan oleh ukuran cabang regional.[2] Kongres Nasional memilih Komando Nasional, Tribunal Nasional, badan disiplin partai, dan Sekretaris Jenderal, pemimpin partai.[2] Para delegasi kongres tersebut menentukan kebijakan dan prosedur partai.[2]

Referensi

  1. ^ Commins 2004, hlm. 65.
  2. ^ a b c d e Rabinovich 1972, hlm. 231.

Daftar pustaka