Keuskupan Oyo

Keuskupan Oyo

Dioecesis Oyoensis
Katolik
Lokasi
Negara Nigeria
WilayahNegara Bagian Oyo
Ibadan
Koordinat7°51′00″N 3°55′59″E / 7.85000°N 3.93306°E / 7.85000; 3.93306
Statistik
Luas18.000 km2 (6.900 sq mi)
Populasi
- Total
- Katolik
(per 2004)
2.031.660
30,200 (1.5%)
Paroki26
Imam47
Informasi
DenominasiKatolik Roma
RitusRitus Latin
Pendirian18 Januari 1963
KatedralKatedral Bunda Kenaikan di Oyo
Kepemimpinan kini
PausFransiskus
UskupEmmanuel Adetoyese Badejo
Peta
Situs web
www.catholicdioceseoyo.org

Keuskupan Oyo (bahasa Latin: Oyoën(sis)) adalah sebuah keuskupan sufragan Latin di provinsi gerejawi Ibadan, juga di Nigeria, dan masih bergantung pada misionaris Kongregasi Roma untuk Evangelisasi Bangsa-bangsa.

Riwayat

Prefektur Apostolik Oyo didirikan pada wilayah yang dipisahkan dari Vikariat Apostolik Lagos pada 3 Maret 1949.

Pada 18 Januari 1963, wilayah gerejawi tersebut dipromosikan menjadi Keuskupan Oyo, dengan Keuskupan Ibadan sebagai Metropolitan-nya.[1] Pada 3 Maret 1995, sebagian Keuskupan tersebut dilepaskan untuk mendirikan Keuskupan Osgobo.[1]

Referensi

  1. ^ a b "Oyo (Diocese)". catholic-Hierarchy.org. December 3, 2011. Diakses tanggal July 16, 2012. 

Pranala luar dan sumber