Kelistrikan di Singapura

Kelistrikan di Singapura hampir seluruhnya dihasilkan melalui pembangkit listrik dengan transmisi tenaga listrik dalam skala tegangan tinggi. Penyaluran listrik di Singapura terhubung melalui gardu induk menuju ke pemakai listrik. Standar tegangan listrik yang digunakan oleh konsumen listrik di Singapura sebesar 230 Volt khusus untuk industri skala kecil, komersial dan perumahan.[1]

Referensi

  1. ^ Kuang, Jin Yi (2018). Wu, Wei Neng, ed. Energising Singapore: Balancing Liveability and Growth (PDF). Singapura: Centre for Liveable Cities. hlm. 21. ISBN 978-981-11-9091-9. 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41