Katsuya Okada

Katsuya Okada
岡田 克也
Deputi Perdana Menteri Jepang
Masa jabatan
13 Januari 2012 – 26 Desember 2012
Perdana MenteriYoshihiko Noda
Sebelum
Pendahulu
Kosong
Terakhir dipegang oleh Naoto Kan
Pengganti
Tarō Asō
Sebelum
Menteri Urusan Luar Negeri
Masa jabatan
16 September 2009 – 17 September 2010
Perdana MenteriYukio Hatoyama
Naoto Kan
Informasi pribadi
Lahir
岡田克也 (Okada Katsuya)

14 Juli 1953 (umur 71)
Yokkaichi, Mie, Jepang
Partai politikPartai Demokratik (1998–sekarang)
Afiliasi politik
lainnya
Partai Demokratik Liberal (Sebelum 1994)
Partai Frontier Baru (1994–1996)
Partai Matahari (1996–1998)
Partai Kepemerintahan Bagus (1998)
AlmamaterUniversitas Tokyo
Universitas Harvard
ProfesiLawyer
Situs webSitus web resmi
Facebook: katsuyaokada X: okada_katsuya Youtube: UCkptORYZrRq8KqpASgtkcaQ Modifica els identificadors a Wikidata
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Katsuya Okada (岡田 克也, Okada Katsuya, kelahiran 14 Juli 1953) adalah seorang politikus Jepang yang menjadi Deputi Perdana Menteri Jepang dari Januari sampai Desember 2012. Sebagai anggota Dewan Perwakilan Jepang, ia adalah Sekretaris-Jenderal Partai Demokratik Jepang (PDJ) dan sebelumnya menjadi Presiden-nya. Dari September 2009 sampai September 2010, ia menjadi Menteri Luar Negeri Jepang.[1]

Kehidupan awal dan pendidikan

Okada lahir pada 14 Juli 1953. Ia adalah putra kedua dari Takuya Okada, yang merupakan wakil pendiri Grup AEON.[2] Saudara sulungnya, Motoya Okada, adalah Presiden dan CEO Grup AEON. Ia memiliki saudara bungsu dan saudari tiri. Berasal dari Yokkaichi, Mie, Okada lulus dari Universitas Tokyo dengan gelar hukum, dan masuk Kementerian Perdagangan Internasional dan Industri. Ia juga menempuh pendidikan di Weatherhead Centre for International Affairs di Universitas Harvard.[3]

Karier politik

Bersama dengan Hillary Rodham Clinton (tengah) dan Stephen Smith (kanan). (21 September 2009)

Okada maju ke Dewan Perwakilan pada pemilihan umum 1990 dari PDL, mewakili distrik ketiga Prefektur Mie, dan kemudian bergabung dalam faksi Takeshita dari Partai Demokratik Liberal, dan kemudian faksi Tsutomu Hata dan Ichirō Ozawa

Referensi

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41