Kami telah melakukan aborsi!

Wir haben abgetrieben! ("Kami telah melakukan aborsi!") adalah berita utama pada sampul majalah Jerman Barat Stern pada 6 Juni 1971.[1] Meskipun tidak semua, 374 wanita yang memiliki profil publik tinggi tersebut secara terbuka bahwa mereka telah menghentikan kehamilan, yang pada masa itu dianggap ilegal.[2]

Aksi tersebut ditimbulkan oleh feminis (dan pendiri majalah feminis EMMA) Alice Schwarzer.[3]

Referensi

  1. ^ "Stern 6 June 1971 (the cover)". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2015-06-05. Diakses tanggal 2020-07-05. 
  2. ^ Thomas Grossbölting (2013). Der verlorene Himmel: Glaube in Deutschland seit 1945. Vandenhoeck & Ruprecht, Göttingen. ISBN 978-3-525-30040-4. 
  3. ^ Alice Schwarzer (4 June 2001). ""Ich bereue nichts" – Vor 30 Jahren initiierte die Feministin die Aktion "Wir haben abgetrieben"". Tickermeldung ddp-Interview. FrauenMediaTurm, Köln. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011-09-10. Diakses tanggal 31 August 2015. 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41