Judith Rodin
Judith Rodin (nama lahir Judith Seitz; lahir 9 September 1944) adalah seorang filantropis dengan sejarah panjang dalam perguruan tinggi Amerika Serikat. Ia menjadi presiden Yayasan Rockefeller dari 2005 sampai 2017.[1] Dari 1994 sampai 2004, Rodin menjabat sebagai presiden permanen ke-7 Universitas Pennsylvania, dam presiden perempuan permanen pertama dari universitas Ivy League.[2][3] Referensi
Pranala luar |