John Edensor Littlewood

John E. Littlewood
FRS
LahirJohn Edensor Littlewood
(1885-06-09)9 Juni 1885
Rochester, Kent, Inggris
Meninggal6 September 1977(1977-09-06) (umur 92)
Cambridge, Inggris
AlmamaterTrinity College, Cambridge
Dikenal atasAnalisis matematika
Penghargaan
Karier ilmiah
BidangMatematikawan
InstitusiTrinity College, Cambridge
Pembimbing doktoralErnest Barnes
Mahasiswa doktoral

John Edensor Littlewood FRS (9 Juni 1885 – 6 September 1977) adalah seorang matematikawan asal Inggris. Ia bekerja pada topik-topik terkait analisis, teori bilangan dan persamaan diferensial, dan bekolaborasi lama dengan G. H. Hardy dan Mary Cartwright.

Referensi

Daftar pustaka

Bacaan tambahan

Pranala luar