John Downes (perwira angkatan laut)

Infobox orangJohn Downes

Edit nilai pada Wikidata
Biografi
Kelahiran23 Desember 1784 Edit nilai pada Wikidata
Canton (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata
Kematian11 Agustus 1854 Edit nilai pada Wikidata (69 tahun)
Charlestown (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata
Tempat pemakamanMount Auburn Cemetery (en) Terjemahkan Galat: Kedua parameter tahun harus terisi! Edit nilai pada Wikidata
Kegiatan
Pekerjaanperwira militer Edit nilai pada Wikidata
Cabang militerAngkatan Laut Amerika Serikat Edit nilai pada Wikidata
KonflikPerang Barbaria Pertama, Second Battle of Tripoli Harbor (en) Terjemahkan dan Perang tahun 1812 Edit nilai pada Wikidata
Tanda tangan
[[Berkas: Edit nilai pada Wikidata|220x250px|alt=]]

Find a Grave: 91143826 Modifica els identificadors a Wikidata

John Downes (Canton, 1786Charlestown, 11 Agustus 1854) adalah seorang perwira Angkatan Laut Amerika Serikat.

Downes mengawali karier sebagai taruna sementara dari tanggal 9 September 1800 dan diangkat sebagai taruna pada tanggal 1 Juni 1802. Ia mencetak jejak istimewa selama perang dengan Berberia pada tahun 1804 dari fregat Congress, dan menjadi perwira pelaksana untuk Kapten David Porter di Essex selama Perang tahun 1812. Downes mengkomandoi Epervier, Mashouda, Ontario, Independence, dan Macedonian.

Pada paruh terakhir tahun 1820-an, Downes kemudian menjadi komodor di Skuadron Mediterania, kemudian Pasifik. Ketika menjadi komodor Skuadron Pasifik itulah, ia mengkomandoi Potomac yang kemudian menyerbu Kuala Batee, Aceh pada bulan Februari 1832 sebagai balasan atas dibajaknya kapal Friendship setahun sebelumnya. Usai serbuan tersebut, Potomac melanjutkan perjalanan keliling dunia.

Untuk memperingati namanya, ada 3 kapal US Navy yang dinamai menurut dirinya.


A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41