Jermanus dari Normandie
Jermanus dari Normandie, juga dikenal sebagai Jermanus orang Skotlandia (bahasa Prancis: Germain le Scot), merupakan seorang santo Kristen yang divenerasikan terutama di Normandie. Ia adalah murid Jermanus dari Auxerre, dari siapa ia mengambil nama baptisnya.[1] Hari perayaannya jatuh pada tanggal 2 Mei. Referensi
Daftar pustaka
Wikimedia Commons memiliki media mengenai Saint Germain d'Ecosse. |