J. J. Abrams

J. J. Abrams
LahirJeffrey Jacob Abrams
June 27, 1966 (1966-06-27) (usia 58)
New York, New York, Amerika Serikat
PendidikanSarah Lawrence College
PekerjaanSutradara, produser, penulis, pengubah
Tahun aktif1990–sekarang
Suami/istri
Katie McGrath
(m. 1996)
Anak3
IMDB: nm0009190 Allocine: 41000 Rottentomatoes: celebrity/jj_abrams Allmovie: p240910 0 TV.com: people/j-j-abrams IBDB: 511412
X: jjabrams Instagram: jjabramsofficial Youtube: UCGXbeWJnkC4NaRT-cn2TP1g TED: j_j_abrams Spotify: 6ohN5wWTugetzOSkKPF0Vw Musicbrainz: 02b4f40f-964d-4b81-91c7-c49c559b9b12 Discogs: 654496 Modifica els identificadors a Wikidata

Jeffrey Jacob "J. J." Abrams (lahir 27 Juni 1966) adalah sutradara, produser, penulis, dan penggubah berkebangsaan Amerika Serikat yang terkenal dengan karyanya dalam genre laga, drama, dan fiksi ilmiah. Abrams menulis dan/atau memproduksi film-film tuturan seperti Regarding Henry (1991), Forever Young (1992), Armageddon (1998), dan Cloverfield (2008). Dia menciptakan atau bersama menciptakan sejumlah serial drama TV, termasuk Felicity (pencipta bersama, 1998–2002), Alias (pencipta, 2001–2006), Lost (pencipta bersama, 2004–2010), dan Fringe (pencipta bersama, 2008–2013).

Karyanya sebagai sutradara termasuk Star Trek (2009) dan sekuelnya Star Trek Into Darkness (2013), Mission: Impossible III (2006) dan Super 8 (2011). Dia juga menyutradarai dan menulis bersama Star Wars: The Force Awakens (2015), film pertama dalam trilogi sekuel Star Wars.

Sepanjang kariernya, Abrams telah dinominasikan untuk tujuh Penghargaan Emmy, memenangi dua penghargaan untuk Lost: Sutradara Terkemuka untuk Serial Drama dan Serial Drama Terkemuka.

Abrams sering berkolaborasi kreatif dengan aktor Simon Pegg dan Greg Grunberg, penulis Alex Kurtzman dan Roberto Orci, penggubah Michael Giacchino, sineas Daniel Mindel dan Larry Fong, dan penyunting Maryann Brandon dan Mary Jo Markey.

Filmografi

Kredit tuturan

Tahun Film Sutradara Produser Penulis Aktor Catatan
1990 Taking Care of Business Ya
1991 Regarding Henry Ya Ya Laki-laki pengantar; juga produser bersama
1992 Forever Young Ya juga produser eksekutif
1993 Six Degrees of Separation Ya Doug
1996 The Pallbearer Ya Sebagai Jeffrey Abrams
Diabolique Ya Fotografer video #2
1997 Gone Fishin' Ya
1998 Armageddon Ya
The Suburbans Ya
2001 Joy Ride Ya Ya
2006 Mission: Impossible III Ya Ya Debut sutradata film tuturan
2008 Cloverfield Ya
2009 Star Trek Ya Ya
2010 Morning Glory Ya
2011 Super 8 Ya Ya Ya
Mission: Impossible – Ghost Protocol Ya
2013 Star Trek Into Darkness Ya Ya
2014 Infinitely Polar Bear Ya
2015 Mission: Impossible – Rogue Nation Ya
Star Wars: The Force Awakens Ya Ya Ya Ya Cameo suara
2016 Star Trek Beyond Ya Pascaproduksi

Kredit televisi

Tahun Acara Kredit Catatan
1998–2002 Felicity pencipta bersama, penulis, produser eksekutif, sutradara, penggubah bersama dari musik tema
2001–2006 Alias pencipta, writer, produser eksekutif, sutradara, penggubah musik tema
2004–2010 Lost pencipta bersama, produser eksekutif, penulis, penggubah musik tema, sutradara
2005 The Catch pencipta, produser eksekutif Rintisan
2006–2007 What About Brian produser eksekutif
Six Degrees produser eksekutif
2006 Jimmy Kimmel Live! sutradara tamu
2006 Avatar: The Last Airbender penulis tamu (tanpa kredit) The Drill
2007 The Office sutradara tamu Musim ke-3, Episode ke-18
2008–2013 Fringe pencipta bersama, produser eksekutif, penggubah musik tema, writer
2009 Anatomy of Hope produser eksekutif, penulis, sutradara Rintisan
2010 Undercovers pencipta bersama, produser eksekutif, penulis, sutradara, penggubah musik tema
2011–present Person of Interest produser eksekutif, penggubah musik tema
2012 Alcatraz produser eksekutif, penggubah musik tema
Shelter produser eksekutif Rintisan[1]
Family Guy bintang tamu episode: Ratings Guy
2012–2014 Revolution produser eksekutif
2013–2014 Almost Human produser eksekutif, penggubah
2014 Believe produser eksekutif
2015 Dead People produser eksekutif Rintisan[2]
2016 11.22.63 produser eksekutif [3]
Westworld produser eksekutif [4]
Roadies produser eksekutif [5]

Kredit video musik

Tahun Acara Kredit Catatan
2009 "Cool Guys Don't Look at Explosions" Pemain

Penghargaan dan nominasi

Tahun Pengharaan Kategori Karya ternominasi Hasil
1999 Penghargaan Razzie Skenario Terburuk Armageddon Nominasi
2002 Penghargaan Emmy[6] Penulis Terkemuka untuk Serial Drama Alias Nominasi
2004 Penghargaan PGA Drama Terbaik Nominasi
2005 Penghargaan ASCAP Serial TV Terbaik Lost Menang
Directors Guild of America Sutradara Terbaik Nominasi
Penghargaan Emmy[6] Serial Drama Terkemuka – Pilot Menang
Serial Drama Terkemuka[6] Menang
Penulis Terkemuka untuk Serial Drama – Pilot[6] Nominasi
2006 Penghargaan ASCAP Serial TV Terbaik Menang
Penghargaan PGA Drama Terbaik Menang
Writers Guild of America[7] Dramatic Series Menang
2007 Academy of Science Fiction, Fantasy & Horror Films Sutradara Terbaik Mission: Impossible III Nominasi
Penghargaan BAFTA Internasional Terbaik Lost Nominasi
Penghargaan PGA Drama Terbaik Nominasi
Writers Guild of Serial Dramatis Nominasi
2008 Penghargaan Emmy Serial Drama Terkemuka Nominasi
2009 Penghargaan Emmy Serial Drama Terkemuka Nominasi
Writers Guild of America Bentuk Panjang Fringe Nominasi
Serial Baru Nominasi
2010 Penghargaan Emmy[6] Serial Drama Terkemuka Lost Nominasi
Academy of Science Fiction, Fantasy & Horror Films Sutradara Terbaik Star Trek Nominasi
Penghargaan Empire Sutradara Terbaik Nominasi
Penghargaan PGA Film Teater Nominasi
2012 Academy of Science Fiction, Fantasy & Horror Films Sutradara Terbaik Super 8 Menang
Penulis Terbaik Nominasi
2013 Penghargaan PGA Penghargaan pencapaian Norman Lear dalam pertelevisian Menang
2014 Academy of Science Fiction, Fantasy & Horror Films Sutradara Terbaik Star Trek Into Darkness Nominasi

Referensi

  1. ^ CW Picks Up 3 More Drama Pilots Including JJ Abrams & Mark Schwahn's Shelter. Deadline.com. Retrieved February 24, 2012.
  2. ^ Andreeva, Nellie. "Andrew J. West To Play The Lead In CW Pilot 'Dead People' From Bad Robot". Deadline. Diakses tanggal November 25, 2015. 
  3. ^ "Hulu Original "11.22.63" Premieres Presidents Day 2016". The Futon Critic. October 30, 2015. Diakses tanggal November 25, 2015. 
  4. ^ Gerard, Jeremy (August 9, 2015). "'Westworld' First Trailer: HBO Teases Series With Anthony Hopkins, Ed Harris". Deadline.com. Diakses tanggal November 25, 2015. 
  5. ^ Littleton, Cynthia (October 14, 2015). "Showtime Gives Series Pickup to Cameron Crowe-J.J. Abrams Comedy 'Roadies'". Variety. Diakses tanggal November 25, 2015. 
  6. ^ a b c d e "The Academy of Television Arts and Sciences". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011-02-15. Diakses tanggal February 18, 2008. 
  7. ^ "Awards Winners". Writers Guild of America. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2010-01-18. Diakses tanggal October 17, 2007. 

Pranala luar

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41