Ishmael MuhammadIshmael Muhammad adalah anggota Nation of Islam asal Amerika Serikat. Ia adalah asisten ketua nasional Nation of Islam untuk Louis Farrakhan. Dari 21 anak Elijah Muhammad, ia adalah anak tertua dari ibunya, Tynetta Muhammad[1] Ia merupakan Ulama Pelajar di Masjid Maryam, kantor pusat Nation of Islam.[2] Muhammad juga seorang Anggota Dewan dan "kadang dianggap lebih pantas menjadi pengganti" Louis Farrakhan.[3] Referensi
|