Inggris Barat Laut

Peta Inggris menunjukkan lokasi North West England
Peta Inggris menunjukkan lokasi North West England

Inggris Barat Laut merupakan salah satu region di Inggris. Region ini memiliki luas wilayah 14.165 kmĀ² dengan penduduk sebanyak 6.729.800 jiwa (2001). Region ini beribu kota di Liverpool dan terbagi menjadi 5 county yaitu Cheshire, Cumbria, Greater Manchester, Lancashire, dan Merseyside.

Pranala luar