Hao Girls
Hao Girls adalah sebuah grup vokal perempuan Tiongkok yang dibentuk pada 21 April 2018.[1] Para anggota grup tersebut meliputi Lucia Chen, Yaoke Zhao, Zheng Chengcheng, Qing Wang, dan Meihong Yu. Zhao Yaoke dan Zheng Chengcheng juga masuk dalam grup vokal perempuan KOGIRLS dan Lucia Chen juga masuk dalam grup vokal A'N'D dan KOGIRLS. Referensi
|