Richter adalah anak kelima dari tujuh bersaudara, Ia menempuh pendidikan sekolah dasar di Heringsdorf dan menyelesaikannya pada tahun 1924-1927, kemudian Ia bekerja sebagai penjual buku di Swinoujscie dan kemudian Ia juga bekerja sebagai asisten perdagangan di Berlin.[1] Pada tahun 1930, Richter menjadi pengangguran, Ia berjalan sebagai penyanyi jalanan dan bergabung dengan Partai Komunis, kemudian Ia diusir dua tahun kemudian karena "Trotskisme".[1] Pada tahun 1932 sampai 1933, Richter bekerja kembali sebagai penjual buku aktif dan operasional perpustakaan pinjaman jangka pendek.[1] Setelah kekuasaanaan Nazi, Ia beremigrasi ke Paris.[1] Kemudian Pada tahun 1934 Ia kembali ke Berlin, yang merupakan tempat tinggal pertamanya, kemudian Richter pada tahun 1936 sampai 1939 bekerja di berbagai posisi di penerbitan.[1] Awal tahun 1940 Ia berada dibawah pemimpin pemuda pasifis Jerman, yang hanya sebentar, kemudian ditangkap oleh Gestapo.[1] Ia menjadi Tawanan perang di Amerika (sampai April 1946).[1][2] Ia membantu mendirikan Grup 47, sebuah asosiasi penulis progresif Jerman Barat.[2] Novel Richter The Defeated (1949), diterjemahkan ke dalam banyak bahasa, adalah salah satu yang karya pertama the anti-war yang merupakan karya paling penting dalam sastra Jerman Barat. Novel Linus Fleck, atau Loss of Honor (1959, terjemahan Rusia, 1965) menyindir dan menggambarkan suasana moral yang anti manusiawi.[2] Setelah perang Ia tinggal di Munich sejak 1962, Ia mempertahankan rumah keduanya di Berlin.[1]