Gereja Pertapaan Saint-Savin-sur-Gartempe
Gereja Pertapaan Saint-Savin-sur-Gartempe adalah sebuah gereja Katolik Roma di Saint-Savin-sur-Gartempe, Poitou, Prancis. DeskripsiGereja Romanesque tersebut dimulai pada pertengahan abad ke-11 dan berisi beberapa mural dari abad ke-11 dan ke-12. Gereja tersebut telah menjadi Situs Warisan Dunia UNESCO sejak 1983. ReferensiPranala luarWikimedia Commons memiliki media mengenai Abbey Church of Saint-Savin-sur-Gartempe.
|