Georges Rouquier
Georges Rouquier (23 Juni 1909 – 19 Desember 1989) adalah seorang sutradara, penulis naskah dan pemeran berkewarganegaraan Prancis. Ia utamanya berkarya pada film dokumenter. Salah satu karya Rouquier yang terkenal adalah Farrebique (1947). ReferensiPranala luar
|