G-Music
G-Music Limited adalah sebuah perusahaan yang dibangun pada 2002 oleh Rose Records dan Tachung Records,[1] keduanya adalah jaringan penjualan dan ritel musik lokal terbesar di Taiwan. Cabang-cabang ritel fisiknya dipisahkan, untuk basis pelanggan dan identitas merek yang berbeda, meskipun pengeceran elektronik, penjualan dan usaha distributor disatukan sebagai Rose Tachung Records. Referensi
Pranala luar |