Trisha pada tahun 2017.
Trisha adalah seorang aktris dan model India yang biasanya aktif dalam perfilman Tamil dan Telugu . Ia mula-mula muncul pada 1999 dalam sebuah peran yang tak disebutkan dalam film Jodi , kemudian dalam video musik Falguni Pathak "Meri Chunar Udd Udd Jaye". Proyek pertama yang ia terima sebagai aktris utama adalah film Less Lesa karya Priyadarshan , namun tertunda dalam perilisan film tersebut yang menandakan bahwa penampilan pertamanya dalam peran utama adalah dalam debut penyutradaraan Ameer Mounam Pesiyadhe pada 2002, yang meraih kesuksesan komersial.[ 2] Pada tahun berikutnya, ia muncul dalam Manasellam sebagai wanita yang sedang sakit.[ 4] Film tersebut meraih kegagalan komersial.[ 5]
Perilisan Trisha pada tahun 2003 adalah film aksi Hari , Saamy dimana ia berperan sebagai seorang gadis Brahmin bersuara lembut dan meraih pujian atas penampilannya. Film tersebut meraih kesuksesan komersial besar, membuat Trisha meraih tawaran-tawaran baru, termasuk tawaran-tawaran dari beberapa produksi berbiaya tinggi.[ 7] [ 8] Lesa Lesa , yang menjadi debutnya, dirilis pada masa berikutnya. Musikal romatik tersebut, yang berdasarkan pada film Malayalam tahun 1998 Summer in Bethlehem , membuatnya meraih Penghargaan Aktris Baru Terbaik ITFA . Setelah Lesa Lesa , ia membintangi Alai dan Enakku 20 Unakku 18 yang sama-sama meraih kegagalan komersial.[ 5] [ 10] Ia membuat debutnya dalam sinema Telugu pada tahun yang sama dengan Nee Manasu Naaku Telusu , yang juga meraih kegagalan.[ 11] [ 12] Perilisan Telugu berikutnya adalah Varsham pada 2004. Karya tersebut meraih kesuksesan besar, dan memenangkannya Penghargaan Aktris Terbaik Filmfare (Telugu) .[ 13] Karya tersebut juga membuatnya meraih tawaran lebih untuk peran-peran dalam film-film Telugu.[ 11]
Kemudian pada 2004, Trisha memerankan peran seorang gadis tak tertolong dari seorang pemain kabaddi yang berusaha untuk menyelamatkan diri dari seorang politikus korup yang ingin menikahinya dalam Ghilli .[ 14] Karya tersebut juga meraih kesuksesan komersial besar.[ 15] Ia tampil dalam film drama politik Mani Ratnam Aaytha Ezhuthu (2004), berperan sebagai bagian dari pemeran ensembel yang meliputi Siddharth , R. Madhavan dan Suriya .[ 16] Film komedi percintaan Telugu Nuvvostanante Nenoddantana (2005) menampilkan Trisha sebagai seorang gadis desa dan meraih kesuksesan komersial.[ 17] Karya tersebut membuatnya meraih Penghargaan Filmfare lain dan Penghargaan Nandi untuk Aktris Terbaik pertamanya.[ 18] [ 19] Ia mempersembahkan kembali peran tersebut dalam remake Tamil Unakkum Enakkum (2006) yang juga meraih kesuksesan.[ 20] [ 21] Film Telugu Selvaraghavan Aadavari Matalaku Arthale Verule (2007) membuat Trisha memenangkan Penghargaan Filmfare ketiganya.[ 22] [ 23] Pada tahun yang sama, ia beradu peran dengan Ajith Kumar dalam Kireedam karya A. L. Vijay , yang meraih kesuksesan box office.[ 24] Pada 2008, perilisan-perilisannya Bheemaa dan Kuruvi sama-sama meraih kegagalan komersial,[ 25] sementara Abhiyum Naanum dan Krishna membuatnya meraih nominasi-nominasi Filmfare untuk Aktris Terbaik masing-masing dalam kategori Tamil dan Telugu.[ 26] [ 27]
Trisha membintangi dua film yang dirilis pada 2009: Sarvam and Sankham . Sarvam meraih kegagalan komersial,[ 28] sementara Sankham meraih sambutan kritis.[ 29] Pada tahun berikutnya, ia memerankan seorang Kristen Siria dalam film percintaan Gautham Menon Vinnaithaandi Varuvaayaa . Karya tersebut meraih kesuksesan komersial besar, serta menjadi puncak kariernya,[ 30] membuatnya meraih nominasi Filmfare lainnya.[ 31] Pada tahun yang sama, ia membuat debut sinema Hindi -nya dengan Khatta Meetha . Meskipun meraih kegagalan kritis dan komersial,[ 32] [ 33] ini membuatnya meraih nominasi untuk Penghargaan Filmfare untuk Debut Perempuan Terbaik .[ 34] Perilisan Telugu tunggalnya pada tahun tersebut adalah Namo Venkatesa .[ 35] Dua perilisan tahun 2011nya – Teen Maar dan Mankatha – sama-sama meraih kesuksesan.[ 36] [ 37] Ia memiliki dua perilisan pada tahun 2012: Bodyguard (sebuah remake Telugu dari film Malayalam tahun 2010 bernama sama ) dan Dammu .[ 38] [ 39] Ia tampil dalam dua film Tamil pada tahun 2013: film cerita seru misteri Samar ,[ 40] dan Endrendrum Punnagai , yang membuatnya meraih sebuah nominasi Filmfare.[ 41] Perilisan tunggalnya pada 2014 adalah Power , yang menandai debutnya dalam sinema Kannada .[ 42] Film-film tahun 2015 Trisha meliputi film drama kejahatan Yennai Arindhaal ,[ 43] film komedi Sakalakala Vallavan ,[ 44] film cerita seru dwibahasa Tamil-Telugu Thoongaa Vanam / Cheekati Rajyam ,[ 45] dan film drama olahraga Bhooloham .[ 46] Pada 2016, ia tampil dalam film horor komedi Aranmanai 2 dan film dwibahasa Tamil-Telugu Nayaki (disebut Nayagi dalam bahasa Tamil),[ 47] [ 48] disusul oleh film cerita seru politik Kodi , yang membuatnya meraih Penghargaan Kritikus Filmfare untuk Aktris Terbaik – Tamil .[ 49] [ 50]
Film
Keterangan
Menandakan film yang belum dirilis
Video musik
Lihat pula
Catatan
^ Trisha memainkan karakter tunggal dengan lebih dari satu nama.
^ Trisha memainkan peran ganda dalam film tersebut.
Referensi
^ "Mounam Pesiyadhe Telugu version to release" . The Times of India . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-03-14. Diakses tanggal 14 March 2017 .
^ a b Rangarajan, Malathi (4 April 2003). "Manasellam" . The Hindu . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-03-07. Diakses tanggal 22 February 2017 .
^ a b Vasudevan, K. V. (22 October 2016). "The eternal heroine" . The Hindu . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-03-28. Diakses tanggal 17 March 2017 .
^ "Trisha – Girl on top!" . Sify . 26 December 2003. Diarsipkan dari versi asli tanggal 9 March 2017. Diakses tanggal 18 October 2011 .
^ Pillai, Sreedhar (29 December 2003). "Reel of fortune" . The Hindu . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-01-25. Diakses tanggal 20 February 2016 .
^ Upadhyaya, Prakash (1 May 2015). "Simbu to Romance Trisha and Taapsee in his Next Tamil Movie" . International Business Times . Diarsipkan dari versi asli tanggal 28 January 2017. Diakses tanggal 16 March 2017 .
^ a b Kumar, G. Manjula (25 May 2004). "Way to go" . The Hindu . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-03-09. Diakses tanggal 9 March 2017 .
^ "தெலுங்கில் முன்னேறும் அடுத்த சென்னைப் பெண்..." Dinamalar (dalam bahasa Tamil). 4 June 2015. Diarsipkan dari versi asli tanggal 8 March 2017. Diakses tanggal 7 March 2017 .
^ Kumar, S. R. Ashok (10 July 2005). "" Autograph" bags 3 Filmfare awards" . The Hindu . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-03-17. Diakses tanggal 17 March 2017 .
^ a b Rangarajan, Malathi (23 April 2004). "Ghilli" . The Hindu . Diarsipkan dari versi asli tanggal 9 March 2017. Diakses tanggal 22 February 2017 .
^ "Trisha Krishnan ditches glamour to play cop" . The Straits Times . 10 November 2015. Diarsipkan dari versi asli tanggal 18 March 2017. Diakses tanggal 18 March 2017 .
^ a b "Aayitha Ezhuthu" . Sify . 21 May 2004. Diarsipkan dari versi asli tanggal 9 March 2017. Diakses tanggal 22 February 2017 .
^ "Trisha to be honoured at SIIMA Awards!" . The Times of India . 30 August 2013. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-03-28. Diakses tanggal 20 March 2017 .
^ "`NN` sweeps the Filmfare awards!" . Sify . 10 September 2006. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-03-28. Diakses tanggal 17 March 2017 .
^ "`I'm on top of the world`: Trisha" . Sify . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-03-17. Diakses tanggal 17 March 2017 .
^ a b Rangarajan, Malathi (28 July 2006). "From London with love – Unakkum Enakkum" . The Hindu . Diarsipkan dari versi asli tanggal 4 March 2017. Diakses tanggal 4 March 2017 .
^ Aravind, C. V. (1 June 2014). "Rise from the remakes" . Deccan Herald . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-03-18. Diakses tanggal 18 March 2017 .
^ "The award goes to." The Times of India . 9 July 2008. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-07-18. Diakses tanggal 20 March 2017 .
^ Ravi, Bhama Devi (13 July 2008). "Happy night for Telugu movie" . The Times of India . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-04-24. Diakses tanggal 24 April 2017 .
^ "Chennai Box Office" . Sify . 14 August 2007. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-05-01. Diakses tanggal 20 March 2017 .
^ "2008– Top 5 heroines" . Sify . 2008. Diarsipkan dari versi asli tanggal 16 March 2017. Diakses tanggal 16 March 2017 .
^ "56th Filmfare Awards 2008 – South" . The Times of India . 22 July 2009. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-06-01. Diakses tanggal 16 March 2017 .
^ "56th Filmfare Awards South". Filmfare Awards South . 31 July 2009. Gemini TV .
^ Sivakumar, Nandini (7 August 2009). "After big flops, K'wood bets on low-budget films" . The Economic Times . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-07-08. Diakses tanggal 17 March 2017 .
^ "Magadheera still rules BO" . Sify . 14 September 2009. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-03-16. Diakses tanggal 17 March 2017 .
^ "Call me 'Jessie': Trisha Krishnan" . The Times of India . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-03-20. Diakses tanggal 20 March 2017 .
^ "58th South Filmfare Awards – Winners" . NDTV . 26 August 2011. Diarsipkan dari versi asli tanggal 26 August 2011. Diakses tanggal 20 March 2017 .
^ "Khatta Meetha reviews were disheartening: Trisha" . Sify . 17 March 2017. Diarsipkan dari versi asli tanggal 17 March 2017. Diakses tanggal 17 March 2017 .
^ "Khatta Meetha" . Box Office India . 26 July 2010. Diarsipkan dari versi asli tanggal 17 March 2017. Diakses tanggal 17 March 2017 .
^ Srinivasan, Latha (5 August 2014). "Too much PR in Bollywood, says Kollywood actress Trisha" . Firstpost . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-03-18. Diakses tanggal 18 March 2017 .
^ a b "Review: Namo Venkatesa is fun" . Rediff.com . 14 January 2010. Diarsipkan dari versi asli tanggal 5 March 2017. Diakses tanggal 4 March 2017 .
^ Pillai, Sreedhar (21 April 2011). "B'wood on Backburner!" . The Times of India . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-06-01. Diakses tanggal 28 March 2017 .
^ "Trisha, the leading lady in blockbuster films" . Sify . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-03-28. Diakses tanggal 20 March 2017 .
^ a b "Review: Bodyguard is strictly a one-time watch" . Rediff.com . 14 January 2012. Diarsipkan dari versi asli tanggal 4 March 2017. Diakses tanggal 4 March 2017 .
^ a b Pasupulate, Karthik (28 April 2012). "Dammu" . The Times of India . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-06-01. Diakses tanggal 4 March 2017 .
^ a b Suganth, M. (17 January 2013). "Samar" . The Times of India . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-06-01. Diakses tanggal 4 March 2017 .
^ "Nominations for the Best Actress (Tamil)" . Filmfare . 9 July 2014. Diarsipkan dari versi asli tanggal 20 March 2017. Diakses tanggal 20 March 2017 .
^ "Actress Trisha's Kannada debut is a big hit" . Deccan Chronicle . 4 September 2014. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-04-24. Diakses tanggal 24 April 2017 .
^ a b Srinivasan, Sudhir (5 February 2015). "' Yennai Arindhaal': A thin line stops it from being terrific" . The Hindu . Diarsipkan dari versi asli tanggal 9 March 2017. Diakses tanggal 4 March 2017 .
^ a b "Review: Sakalakala Vallavan Appatakkar is a bore fest" . Rediff.com . 3 August 2015. Diarsipkan dari versi asli tanggal 9 March 2017. Diakses tanggal 4 March 2017 .
^ a b Dundoo, Sangeetha Devi (20 November 2015). "Cheekati Rajyam: The night is sinister" . The Hindu . Diarsipkan dari versi asli tanggal 9 March 2017. Diakses tanggal 4 March 2017 .
^ a b Menon, Vishal (25 December 2015). "Bhooloham: A boxing drama that lacks punch" . The Hindu . Diarsipkan dari versi asli tanggal 9 March 2017. Diakses tanggal 4 March 2017 .
^ a b "Aranmanai 2 review: Trisha and Hansika glam up an otherwise predictable film" . Daily News and Analysis . 29 January 2016. Diarsipkan dari versi asli tanggal 5 March 2017. Diakses tanggal 4 March 2017 .
^ a b "Nayagi review roundup: Trisha's horror-comedy film fails to scare or bring laughter" . Firstpost . 17 September 2016. Diarsipkan dari versi asli tanggal 4 March 2017. Diakses tanggal 4 March 2017 .
^ a b "Behind the screen with Trisha!" . Deccan Chronicle . 28 October 2016. Diarsipkan dari versi asli tanggal 4 March 2017. Diakses tanggal 4 March 2017 .
^ "Suriya and Trisha win for their negative roles" . The Times of India . 18 June 2017. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-07-13. Diakses tanggal 13 July 2017 .
^ "Trisha began her film career with an uncredited role in Jodi" . The Times of India . 12 January 2015. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2016-03-17. Diakses tanggal 22 February 2017 .
^ Rangarajan, Malathi (27 December 2002). "Mounam Pesiyadhae" . The Hindu . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-03-07. Diakses tanggal 22 February 2017 .
^ "Saamy" . Sify. 3 May 2003. Diarsipkan dari versi asli tanggal 9 March 2017. Diakses tanggal 22 February 2017 .
^ Rangarajan, Malathi (23 May 2003). "Lesa Lesa" . The Hindu . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-03-07. Diakses tanggal 22 February 2017 .
^ "Alai" . Sify. 11 September 2003. Diarsipkan dari versi asli tanggal 8 March 2017. Diakses tanggal 22 February 2017 .
^ Rangarajan, Malathi (12 December 2003). "Enakku 20 Unakku 18" . The Hindu . Diarsipkan dari versi asli tanggal 7 March 2017. Diakses tanggal 22 February 2017 .
^ Verma, Mithun. "Nee Manasu Naaku Telusu Review" . Full Hyderabad. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-03-20. Diakses tanggal 20 March 2017 .
^ "Varsham" . Sify . 20 January 2004. Diarsipkan dari versi asli tanggal 8 March 2017. Diakses tanggal 22 February 2017 .
^ "Varsham" . Rotten Tomatoes . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-03-07. Diakses tanggal 22 February 2017 .
^ Rangan, Baradwaj (27 May 2004). "Review: Aayitha Ezhuthu / Yuva" . Baradwaj Rangan. Diarsipkan dari versi asli tanggal 7 March 2017. Diakses tanggal 22 February 2017 .
^ "Thirupaachi" . Rotten Tomatoes . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-03-09. Diakses tanggal 22 February 2017 .
^ "Nuvvostanante Nenoddantana" . Sify . 18 January 2005. Diarsipkan dari versi asli tanggal 22 February 2017. Diakses tanggal 22 February 2017 .
^ "Ji" . Sify . Diarsipkan dari versi asli tanggal 22 February 2017. Diakses tanggal 22 February 2017 .
^ "Movie Review : Athadu" . Sify . Diarsipkan dari versi asli tanggal 24 December 2013. Diakses tanggal 4 March 2017 .
^ "Allari Bullodu" . Sify . 16 September 2005. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-03-07. Diakses tanggal 4 March 2017 .
^ "Aaru" . Sify . 10 December 2005. Diarsipkan dari versi asli tanggal 4 March 2017. Diakses tanggal 4 March 2017 .
^ "Aathi" . Sify . Diarsipkan dari versi asli tanggal 7 November 2013. Diakses tanggal 4 March 2017 .
^ "" I owe it all to M.S.Raju garu": Trisha" . Sify . 20 April 2006. Diarsipkan dari versi asli tanggal 4 March 2017. Diakses tanggal 4 March 2017 .
^ "Bangaram" . Sify . 5 May 2006. Diarsipkan dari versi asli tanggal 4 March 2017. Diakses tanggal 4 March 2017 .
^ "Stalin strikes gold" . Bangalore Mirror . 6 November 2013. Diarsipkan dari versi asli tanggal 7 March 2017. Diakses tanggal 4 March 2017 .
^ "Sainikudu" . Sify . 1 December 2006. Diarsipkan dari versi asli tanggal 7 March 2017. Diakses tanggal 4 March 2017 .
^ "Review: AMAV is a good entertainer" . Rediff.com . 30 April 2007. Diarsipkan dari versi asli tanggal 7 March 2017. Diakses tanggal 4 March 2017 .
^ Rangan, Baradwaj (28 July 2007). "Review: Kireedam" . Baradwaj Rangan. Diarsipkan dari versi asli tanggal 4 March 2017. Diakses tanggal 4 March 2017 .
^ Jeevi. "Krishna (the power of Indrakeeladri)" . Idlebrain.com . Diarsipkan dari versi asli tanggal 11 June 2017. Diakses tanggal 11 June 2017 .
^ "South review: Bheema" . Rediff.com . 15 January 2008. Diarsipkan dari versi asli tanggal 9 March 2017. Diakses tanggal 4 March 2017 .
^ Pillai, Sreedhar (1 March 2011). "Cameo Craze" . The Times of India . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-06-01. Diakses tanggal 2 February 2017 .
^ "Vijay fans will love Kuruvi" . Rediff.com . 3 May 2008. Diarsipkan dari versi asli tanggal 9 March 2017. Diakses tanggal 4 March 2017 .
^ "Review: Bujjigadu offers nothing new" . Rediff.com . 23 May 2008. Diarsipkan dari versi asli tanggal 4 March 2017. Diakses tanggal 4 March 2017 .
^ "Abhiyum Naanum is poignant" . Rediff.com . 22 December 2008. Diarsipkan dari versi asli tanggal 9 March 2017. Diakses tanggal 4 March 2017 .
^ "Average flick all the way film Review" . The Hindu . 26 December 2008. Diarsipkan dari versi asli tanggal 9 March 2017. Diakses tanggal 4 March 2017 .
^ "Sarvvam" . Sify . 15 May 2009. Diarsipkan dari versi asli tanggal 7 March 2017. Diakses tanggal 4 March 2017 .
^ "Watch Shankam for Gopichand" . Rediff.com . 11 September 2009. Diarsipkan dari versi asli tanggal 4 March 2017. Diakses tanggal 4 March 2017 .
^ "Trisha celebrates VTV with her online fans" . Sify . 27 March 2010. Diarsipkan dari versi asli tanggal 4 March 2017. Diakses tanggal 4 March 2017 .
^ "Review: Ye Maya Chesave is a beautiful love story" . Rediff.com . 26 February 2010. Diarsipkan dari versi asli tanggal 28 January 2017. Diakses tanggal 4 March 2017 .
^ "With debut in Bollywood, Trisha eyes for global recognition" . Deccan Herald . Press Trust of India . 2 August 2010. Diarsipkan dari versi asli tanggal 9 March 2017. Diakses tanggal 4 March 2017 .
^ "Review- Manmadhan Ambu" . Sify . 23 December 2010. Diarsipkan dari versi asli tanggal 7 November 2016. Diakses tanggal 4 March 2017 .
^ "Review: Teenmaar is Pawan Kalyan's show" . Rediff.com . 14 April 2011. Diarsipkan dari versi asli tanggal 9 March 2017. Diakses tanggal 4 March 2017 .
^ "Review: Mankatha works only because of Ajith" . Rediff.com . 31 August 2011. Diarsipkan dari versi asli tanggal 9 March 2017. Diakses tanggal 4 March 2017 .
^ "Review: Endrendrum Punnagai is worth a watch" . Rediff.com . 23 December 2013. Diarsipkan dari versi asli tanggal 4 March 2017. Diakses tanggal 4 March 2017 .
^ "Power" . Sify . 29 August 2014. Diarsipkan dari versi asli tanggal 23 April 2016. Diakses tanggal 7 March 2017 .
^ Chowdhary, Y. Sunita (17 May 2015). "Lion: For the fans" . The Hindu . Diarsipkan dari versi asli tanggal 9 March 2017. Diakses tanggal 4 March 2017 .
^ "' Thoongaavanam' review: This Kamal Haasan-Trisha starrer is more Hollywood than Kollywood" . Daily News and Analysis . 10 November 2015. Diarsipkan dari versi asli tanggal 5 March 2017. Diakses tanggal 4 March 2017 .
^ "மோகினி படத்தில் வைசாலி-வைஷ்ணவியாக த்ரிஷா" . Dinamalar (dalam bahasa Tamil). 21 April 2017. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-04-23. Diakses tanggal 23 April 2017 .
^ Subramanian, Anupama (7 April 2017). "Trisha performs daring stunt sequences" . Deccan Chronicle . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-04-07. Diakses tanggal 7 April 2017 .
^ "Trisha wraps up shoot for Garjanai, Sathuranga Vettai 2 and Mohini" . The Indian Express . 20 April 2017. Diarsipkan dari versi asli tanggal 1 June 2017. Diakses tanggal 1 June 2017 .
^ "Trisha signs bilingual film titled 1818 based on 26/11 Mumbai attacks" . The Indian Express . 4 January 2017. Diarsipkan dari versi asli tanggal 8 March 2017. Diakses tanggal 4 March 2017 .
^ Sidhardhan, Sanjith (11 July 2017). "Nivin, Trisha are oddballs in Hey Jude" . The Times of India . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-07-13. Diakses tanggal 11 July 2017 .
^ "Trisha, Vijay Sethupathi's 96 goes on floors. See photos" . The New Indian Express . 12 June 2017. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-06-12. Diakses tanggal 12 June 2017 .
^ Lawrence, Ria (2 August 2015). "Bollywood stars who appeared in music videos before films" . Mid Day . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-03-14. Diakses tanggal 14 March 2017 .
Daftar pustaka
Pranala luar