Faure Gnassingbé

Faure Gnassingbé
Presiden Togo ke-4
Mulai menjabat
5 Februari - 25 Februari 2005
4 Mei 2005 - Sekarang
Sebelum
Pengganti
Bonfoh Abbass
Sedang Menjabat
Informasi pribadi
Lahir6 Juni 1966 (umur 58)
Afagnan, Togo
Partai politikRally of the Togolese People
Facebook: FEGnassingbe X: FEGnassingbe Musicbrainz: 20d2f21b-5193-40c6-ae02-93fbc5252a08 Modifica els identificadors a Wikidata
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Faure Essozimna Gnassingbé (lahir 6 Juni 1966) atau lebih dikenal dengan nama Faure Eyadéma adalah Presiden Togo sejak 4 Mei 2005. Sebelumnya, ia menjabat presiden selama 20 hari yaitu sejak 5 Februari hingga 25 Februari 2005. Ia adalah anak mantan Presiden dan diktator Gnassingbé Eyadéma yang kemudian menjadi pemimpin Togo setelah ayahnya wafat. Ia mengundurkan diri pada 25 Februari, sehubungan dengan pemilu presiden pada 24 April yang kemudian dimenanginya.

Pranala luar

Didahului oleh:
Gnassingbé Eyadéma
Presiden Togo
5 Februari 2005 - 25 Februari 2005
Diteruskan oleh:
Bonfoh Abbass
Didahului oleh:
Bonfoh Abbass
Presiden Togo
4 Mei 2005 - sekarang
Diteruskan oleh:
Masih Menjabat


A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41