FC Spartak Kostroma

FC Spartak Kostroma
Nama lengkapFootball Club Spartak Kostroma
Berdiri1959
StadionStadion Urozhay
KetuaNikolai Zhuravlyov
ManajerArkadi Krasavin
LigaSecond League Group 2
Kostum kandang
Kostum tandang

FC Spartak Kostroma (bahasa Rusia: ФК «Спартак» Кострома) adalah tim sepak bola Rusia asal Kostroma, yang didirikan pada tahun 1959. Pada tahun 2011, tim ini bermain di Divisi Kedua Rusia. Pada masa lalu tim ini dipanggil juga Tekstilshchik Kostroma (1961–1963), Tekmash Kostroma (1964–1966) dan Zvolma-Spartak Kostroma (1992).

Skuat saat ini

Skuad untuk tahun 2022-2023 [1]

Catatan: Bendera menunjukkan tim nasional sesuai dengan peraturan FIFA. Pemain dapat memiliki lebih dari satu kewarganegaraan non-FIFA.

No. Pos. Negara Pemain
21 GK Rusia RUS Bogdan Kuzmenko
99 GK Rusia RUS Denis Terekhov
96 DF Rusia RUS Aleksandr Likhachev
15 DF Rusia RUS Daniil Sokolov
23 DF Rusia RUS Giorgi Babunashvilii
24 DF Rusia RUS Nikolay Chernyak
2 DF Rusia RUS Konstantin Shcherbakov
11 DF Rusia RUS Aleksandr Seraskhov
DF Rusia RUS Sergey Slepov
5 MF Rusia RUS Viktor Vorobjov
88 MF Rusia RUS Danila Buranov
8 MF Rusia RUS Nikita Salamatov
No. Pos. Negara Pemain
20 MF Rusia RUS Dmitri Kalabukhov
63 MF Rusia RUS Aleksey Pilipenko
6 MF Rusia RUS Daniil Shabalin
17 MF Rusia RUS Evgeniy Marichev
50 MF Rusia RUS Artem Dokuchaev
97 FW Rusia RUS Maksim Shirokov
18 FW Rusia RUS Valentin Babkov
10 FW Rusia RUS Maksim Kazankov
22 FW Rusia RUS Nikita Kireev
7 FW Rusia RUS Artemiy Ukomskiy
44 FW Rusia RUS Maksim Nesterov
90 FW Rusia RUS Dmitri Merenchukov
9 FW Rusia RUS Kiril Babaev

Pranala luar

  1. ^ "Salinan arsip". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2022-08-24. Diakses tanggal 2022-08-24.