Disney Holidays Unwrapped

Holidays Unwrapped
Album kompilasi karya Bintang Disney Channel
Dirilis15 Oktober 2013[1]
Direkam2012โ€“2013
Genre
Durasi29:17
LabelWalt Disney
ProduserMatthew Gerrard
Kronologi Bintang Disney Channel
Make Your Mark: Ultimate Playlist
(2012)
Holidays Unwrapped
(2013)
Disney Channel Play It Loud
(2014)

Holidays Unwrapped[2] adalah album kompilasi liburan tahun 2013 dari para bintang Disney Channel yang dirilis pada 15 Oktober 2013.[1]

Latar belakang

Album ini menampilkan artis musik yang terkait atau populer dari Disney Channel seperti Debby Ryan, Ross Lynch, Bella Thorne, Zendaya, dan Coco Jones menyanyikan lagu liburan versi mereka sendiri. Beberapa lagu direkam sebelum produksi album ini, sementara yang lain direkam khusus untuk album ini.[3] Album ini dirilis pada 15 Oktober 2013.[4]

Daftar lagu

No.JudulPenyanyiDurasi
1."Christmas Wrapping"Bella Thorne3:49
2."Shake Santa Shake" (dari Shake It Up)Zendaya2:57
3."Favorite Time of Year" (dari Jessie)Debby Ryan3:03
4."Snowflakes"Olivia Holt3:26
5."I Love Christmas" (dari Austin & Ally)Ross Lynch and Laura Marano2:56
6."Let It Snow, Let It Snow, Let It Snow" (dari Liv and Maddie)Dove Cameron1:51
7."Lights All Over the World"Coco Jones2:58
8."Christmas Is Coming" (Akustik)R53:16
9."It's Finally Christmas"Sabrina Carpenter2:50
10."All I Want for Christmas Is You"Caroline Sunshine3:41

Perilisan

Wilayah Tanggal Format Label
Amerika Serikat 15 Oktober 2013 CD Walt Disney Records
Kanada 1 November 2013 CD, Unduhan digital Family Channel Music

Referensi

  1. ^ a b "Holidays Unwrapped - Only at Target". Target (dalam bahasa Inggris). 
  2. ^ "Disney Celebrities Team Up For Holidays Unwrapped Album". Disney Dreaming (dalam bahasa Inggris). Diarsipkan dari versi asli tanggal 13 November 2010. Diakses tanggal 13 Mei 2010. 
  3. ^ "Ross Lynch and Laura Marano and R5 Featured in Disney's Holidays Unwrapped Album". Ready 5et Rock. Diakses tanggal 3 Mei 2010. 
  4. ^ "Disney "Holidays Unwrapped" Details". Disney 411 (dalam bahasa Inggris). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2021-10-27. Diakses tanggal 13 Mei 2010. 


A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41