Brad RaffenspergerBradford Jay Raffensperger (lahir 18 Mei 1955)[1][2] adalah seorang politikus, pengusaha dan teknisi sipil Amerika Serikat asal negara bagian Georgia. Sebagai anggota Partai Republik, ia menjabat sebagai Sekretaris Negara Bagian Georgia. Ia sebelumnya menjabat dalam DPRD Georgia Referensi
Pranala luar |