Bidouze ,[ 1] adalah anak sungai kiri dari Adour , di Negara Basque Prancis (Pyrénées-Atlantiques ), di Baratdaya Prancis .
Geografi
Bidouze bermuara di dasar Eltzarreko Ordokia di massif Arbailles . Menyuburkan wilayah di timur Navarre Hilir , melintasi Saint-Palais (kota utama). Kemudian bergabung dengan Adour di Guiche .
Nama
Nama Bidouze dapat disamakan dengan nama tempat Aquitaine seperti Vidouze (di timur laut Hautes-Pyrénées ), Bedous atau Bidos (keduanya di Lembah Aspe ).
Département dan kota
Anak sungai utama
(Kiri) Hoztako ur handia , dari Hosta
(Kiri) Laminosina , dari Ibarrolle
(Kiri) Artikaiteko erreka , dari Utziate
(Kanan) Babatzeko erreka , dari Juxue
(Kanan) Izpatxuriko erreka , gabungan Pagolako uhaitza dan Lambarreko erreka
(Kiri) Joyeuse , dari Iholdy
(Kanan) Azkabi , dari Lohitzun
(Kanan) Ehulondo , dari Berraute
(Kiri) Mihurrieta , dari Béguios
(Kanan) Lauhirasse , dari Sussaute
(Kiri) Ihiburu > Lihoury ,[ 2] union of 3 small rivers: Apʰatarena [ 3] (Patarena) , La Harane [ 4] and Arbelua > Arbéroue .[ 5]
Catatan kaki
^ atau Bidouse , Bedose , Bidose (1316), Bidoze
^ Ihiburu means 'end of the rushes '; the name known a long drift: Hiburi, Hihouri and Lihoury by agglutination of the romance article.
^ Paul Raymond , Dictionnaire topographique du département des Basses-Pyrénées , 1863.
^ La Haranne on the map of cassini; from basque Harana 'the valley'.
^ Arbeloa in 1264; the basque strong -L- becomes regularly -r- in gascon : Arberoa / Arbéroue.
43°32′N 1°13′W / 43.533°N 1.217°W / 43.533; -1.217