Bandar Udara Gladstone
Bandar Udara Gladstone (IATA: GLT[4], ICAO: YGLA) adalah bandar udara yang melayani Gladstone, sebuah kota di negara bagian Queensland, Australia.[2] Bandar udara ini berlokasi di daerah pinggiran Clinton, kira-kira 10 km (6,2 mi) dari pusat kota, dari Jalan Aerodome.[5] Referensi
Pranala luar
|