Aury WallingtonAury Wallington adalah seorang penulis TV dan novelis asal Amerika Serikat. Ia biasanya menulis untuk TV, dan buku buatannya berdasarkan pada serial fiksi ilmiah Heroes. Novelnya, yang berjudul Heroes: Saving Charlie, adalah karya pertama dari serangkaian buku Heroes yang ditulis dengan kerjasama penuh dari pembuat Heroes Tim Kring. Pranala luar
|