Andre De Grasse (lahir 10 November 1994) adalah pelari putra berkewarganegaraan Kanada. Ia merupakan peraih medali perak pada nomor 200 meter dan perunggu pada nomor 100 meter, serta estafet 4 × 100m pada Olimpiade Musim Panas 2016 di Rio de Janeiro.
De Grasse merupakan pelari Kanada pertama yang memenangkan tiga medali dalam satu edisi Olimpiade.
Artikel bertopik biografi terkait atletik (trek dan lapangan) Kanada ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.