Aminat Yusuf Jamal

Aminat Yusuf Jamal
Aminat Yusuf Jamal pada tahun 2016
Informasi pribadi
KewarganegaraanBahrain
Lahir27 Juni 1997 (umur 27)
Olahraga
NegaraBahrain
OlahragaAtletik
LombaLari gawang 400 m

Aminat Yusuf Jamal (lahir 27 Juni 1997) adalah seorang atlet Bahrain kelahiran Nigeria[1] yang mengkhususkan diri dalam lari gawang 400 meter.[2] Ia mewakili negara angkatnya pada Kejuaraan Dunia 2017 tanpa mencapai semi-final. Setahun sebelumnya, ia memenangkan dua medali pada Pesta Olahraga Solidaritas Islam 2017.

Pencapaian pribadi terbaik dalam lomba tersebut adalah 56.90 detik yang dicapai di Baku pada 2017.[3]

Kompetisi internasional

Tahun Ajang Tempat Posisi Jarak Catatan
Mewakili  Bahrain
2015 Kejuaraan Arab Kota Isa, Bahrain ke-3 400 m 57.27
2016 Kejuaraan Dalam Ruangan Asia Doha ke-1 Relay 4 × 400 m 3:35.07
Kejuaraan Junior Arab Tlemcen, Aljazair ke-1 Lari gawang 100 m 14.53
ke-1 Lari gawang 400 m 58.25
Kejuaraan U20 Dunia Bydgoszcz, Polandia ke-6 Lari gawang 400 m 58.23
Relay 4 × 400 m DQ
2017 Pesta Olahraga Solidaritas Islam Baku, Azerbaijan ke-3 Lari gawang 400 m 56.90
ke-1 Relay 4 × 400 m 3:32.96
Kejuaraan Dunia London, Britania Raya ke-32 (h) Lari gawang 400 m 57.41
2018 Pesta Olahraga Asia Jakarta, Indonesia ke-2 Relay 4 × 400 m 3:30.61
2019 Kejuaraan Arab Kairo, Mesir ke-2 Lari gawang 100 m 14.66
ke-1 Lari gawang 400 m 57.05
ke-1 Relay 4 × 400 m 3:48.60
Kejuaraan Asia Doha, Qatar ke-2 Lari gawang 400 m 56.39
Kejuaraan Dunia Doha, Qatar ke-17 (sf) Lari gawang 400 m 55.54

Referensi

  1. ^ Akani, Bambo (1 August 2016). ""BAHRAIN DRAIN" – The Exodus of Nigerian Athletes to the Kingdom!". Making of Champions. Diakses tanggal 8 August 2017. 
  2. ^ (Inggris) Profil pada situs web resmi Asosiasi Internasional Federasi Atletik.
  3. ^ "All-Athletics profile". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-08-09. Diakses tanggal 2021-10-02. 

Pranala luar


Templat:Bahrain-athletics-bio-stub

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41