Amala Paul |
---|
|
Lahir | 26 Oktober 1984 (umur 40) Aluva,Ernakulam,Kerala |
---|
Kebangsaan | India |
---|
Nama lain | Anakha |
---|
Pekerjaan | Aktris, model |
---|
Tahun aktif | 2009 – sekarang |
---|
Tinggi | 5 ft 6 in (168 cm) |
---|
Suami/istri | (2014 - sekarang) |
---|
|
|
Amala Paul adalah seorang aktris film India, yang berkarya dalam industri film India Selatan. Setelah tampil sebagai pemeran pendukung dalam film Malayalam Neelathamara dan Veerasekaran dalam bahasa Tamil, ia menuai kritik karena memerankan karakter kontroversial dalam film Sindhu Samaveli. Amala menjadi terkenal setelah memainkan peran utama dalam Mynaa.[1]
Kehidupan pribadi
Amala lahir dalam keluarga Nasrani Katolik Suriah-Malabar[2] pada 26 Oktober 1984 di Ernakulam, Kerala dari pasangan Paul Varghese dan Annice Paul.[3]
Pada awal 2011, ketika Amala bekerja pada Deiva Thirumagal, ia menjalin hubungan percintaan dengan sutradara A. L. Vijay, yang pada awalnya disangkal.[4] Namun akhirnya mereka mengaku telah jatuh cinta dan pada awal 2014 mereka mengumumkan sedang mempersiapkan diri untuk menikah pada pertengahan 2014. Pada 7 Juni 2014, ia bertunangan dengan Vijay di Aluva di Kochi.[5] Pasangan tersebut menikah pada 12 Juni di Balai Kota Ramanathan Chettiar, Chennai, yang diadakan sesuai dengan kepercayaan agama Hindu.[6]
Filmografi
Penghargaan
Referensi
Pranala luar
Templat:Ccat