Alphonse Mingana (lahir dengan nama Hurmiz Mingana; bahasa Suryani: ܗܪܡܙ ܡܢܓܢܐ, pada 1878 di Sharanesh, sebuah desa dekat Zakho (kini Irak) - meninggal pada 5 Desember 1937 di Birmingham, Inggris) adalah seorang teolog, sejarawan, Siriakis, orientalis dan mantan pendeta Asiria yang dikenal karena mengumpulkan dan menyajikan Koleksi Mingana dari manuskrip-manuskrip Timur Tengah kuno di Birmingham. Seperti kebanyakan orang Asiria di wilayah Zakho, keluarganya berasal dari Gereja Katolik Kaldea. Alphonse lahir dari pasangan Paolus dan Maryam Nano, serta memiliki tujuh saudara.
Referensi dan sumber
- Referensi
- Sumber
- Brock, Sebastian P. (1967). "Alphonse Mingana and the Letter of Philoxenus to Abu Afr" (PDF). Bulletin of the John Rylands Library. 50 (1): 199–206. doi:10.7227/BJRL.50.1.10.
- Coakley, J. F. (1993) A Catalogue of the Syriac Manuscripts in the John Rylands Library, Bulletin of the John Rylands University Library of Manchester, Vol. 75, No. 2, Summer 1993.
- Hunt, Lucy-Anne (1997) The Mingana and Related Collections Birmingham: Edward Cadbury Charitable Trust
- Margoliouth, D. S. & Woledge, G. (1939) A. Mingana: a Biography and Bibliography. Birmingham: Selly Oak Colleges
- Samir, Kahil Samir. "Alphonse Mingana 1878-1937" (PDF). Selly Oak Colleges, Birmingham, 1990. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 2011-08-12.
Pranala luar
|
---|
Umum | |
---|
Perpustakaan nasional | |
---|
Basis data ilmiah | |
---|
Lain-lain | |
---|