Ali Abbasi ( bahasa Persia : علی عباسی , lahir pada tahun 1981) Merupakan seorang pembuat film yang berkebangsaan Iran Ia terkenal karena film yang dibuatnya seperti Shelley (2016) , Border (2018), dan Holy Spider (2022). Ali Abbasi juga menjadi sutradara dua episode terakhir musim pertama dari serial film The Last of Us (2023) . Dia telah menerima berbagai penghargaan, termasuk penghargaan Un Certain Regards dan empat penghargaan lainnya pada Robert(Award Robert) , selain nominasi tujuh European Film Awards , Goya Award , dan 2 nominasi Guldbagge Awards.
Abbasi berkuliah di Politeknik Tehran hingga tahun 2002, Selanjutnya dia berimigrasi ke Swedia untuk belajar bidang arsitektur di KTH Royal Institute of Technology di Stockholm .[ 1] Setelah mendapatkan gelar sarjana seninya pada tahun 2007,[ 2] ia mendaftar kuliah di National Film School of Denmark , mendapatkan gelarnya di tahun 2011 dengan film pendek yang berjudul M for Markus .[ 3]
Abbasi tinggal di Copenhagen dan masih menjadi warga iran dengan memegang passport iran.[ 4] [ 5]
Career
Pada tahun 2018, Abbasi menayangkan film keduanya yaitu Border . film tersebut mendapatkan penghargaan Un Certain Regards di Festival Film Cannes , dan sekaligus terpilih sebagai perwakilan dari negara Swedia dengan kategori Best Foreign Language Film di Academy Awards ke-91 .[ 6] Meski tidak memenangkan nominasi apapun dalam kategori Best Foreign Language Film , film tersebut berhasil mendapatkan nominasi terbaik pada kategori lainnyaMakeup and Hairstyling .[ 7]
Film ketiganya yaitu Holy Spider , keluar pada tahun 2022 dan merupakan produksi dalam bahasa Persia-Swedia, Denmark, Prancis, dan Jerman. Diambil dari kisah nyata seorang yang bernama Saeed Hanaei , seorang pembunuh berantai yang menargetkan pekerja seks komersial( PSK) dan membunuh 16 wanita dari tahun 2000 sampai 2001 di Masyhad , Iran. film tersebut menggambarkan seorang jurnalis wanita (fiktif) yang sedang menyelidiki seorang pembunuh berantai.
Film tersebut terpilih untuk bersaing memperebutkan penghargaan Palme d'Or di 2022 Cannes Film Festiva , film yang tayang perdana pada 22 Mei 2022.[ 8] Zar Amir Ebrahimi , orang yang menjadi tokoh utama dalam film tersebut mendapatkan penghargaan Best Actress Award . Dan bahkan filmnya terpilih sebagai perwakilan dari negara Denmark untuk tampil pada International Feature Film di Academy Awards ke-95 ,[ 9] [ 10] film tersebut masuk kedalam daftar nominasi bulan Desember.[ 11]
Filmografi
Film
Penerimaan kritis
Penghargaan dan nominasi
Referensi
^ Forsman, Elsa (2021). "Ali Abbasi" . The Swedish Film Database (dalam bahasa Swedia). Swedish Film Institute. Diakses tanggal 23 May 2022 . Abbasi flyttade till Sverige för att studera arkitektur vid KTH i Stockholm
^ "Ali Abbasi • Director" . Cineuropa – the best of European cinema . Diakses tanggal 13 November 2018 .
^ "Internationale Filmfestspiele Berlin: Shelley" (PDF) . Berlinale . Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 12 November 2018.
^ "Director Ali Abbasi on how Cannes title 'Border' channels "the experience of being a minority" " . Screen . Diakses tanggal 12 November 2018 .
^ Kohn, Eric (1 September 2018). "Iranian Filmmaker Is Reportedly the First from His Country to Gain Exception to Trump Travel Ban — Telluride" . IndieWire . Diakses tanggal 13 November 2018 .
^ "Oscars: Sweden Selects Ali Abbasi's 'Border' as Foreign Language Entry" . 28 August 2018.
^ "Oscars 2019: Winners in full" . BBC News (dalam bahasa Inggris). 2019-01-22. Diakses tanggal 2023-01-31 .
^ Ritman, Alex (17 May 2022). "Cannes: On the Hunt for an Iranian Serial Killer in Trailer for Ali Abbasi's Competition Entry 'Holy Spider' (Exclusive)" . The Hollywood Reporter . Diakses tanggal 23 May 2022 .
^ Ntim, Zac (27 September 2022). "Oscars: Denmark Submits Ali Abbasi's Cannes-Winning Title 'Holy Spider' to International Feature Race" . Deadline.com . Diakses tanggal 27 September 2022 .
^ Annika Pham (28 September 2022). "Ali Abbasi's Holy Spider selected as Danish Oscar entry" . Nordisk Film & TV Fond . Diakses tanggal 4 December 2022 .
^ Giardina, Carolyn (21 December 2022). "Shortlists for 95th Academy Awards Unveiled" . The Hollywood Reporter .
^ Officer Relaxing After Duty (S) (2008) , diakses tanggal 2023-01-31
^ "I mørket er lyset" . www.dfi.dk . Diakses tanggal 2023-01-31 .
^ "M for Markus" . www.dfi.dk . Diakses tanggal 2023-01-31 .
^ "Shelley" . www.dfi.dk (dalam bahasa Dansk). Diakses tanggal 2023-01-31 .
^ "Ali ABBASI – Festival de Cannes 2018" . Festival de Cannes 2018 . Diarsipkan dari versi asli tanggal 13 November 2018. Diakses tanggal 12 November 2018 .
^ a b Ritman, Alex (2022-05-17). "Cannes: on the Hunt for an Iranian Serial Killer in Trailer for Ali Abbasi's Competition Entry 'Holy Spider' (Exclusive)" . The Hollywood Reporter . Diakses tanggal 2023-01-31 . Kesalahan pengutipan: Tanda <ref>
tidak sah; nama "hollywood" didefinisikan berulang dengan isi berbeda
^ Petski, Denise (23 April 2021). "' The Last of Us': Jasmila Žbanić & Ali Abbasi to Direct HBO Series Based on Video Game" . Deadline . Penske Media Corporation . Diarsipkan dari versi asli tanggal 23 April 2021. Diakses tanggal 24 April 2021 .
^ Shelley (dalam bahasa Inggris), diakses tanggal 2023-01-31
^ Shelley , diakses tanggal 2023-01-31
^ Border , diakses tanggal 2023-01-31
^ Border , diakses tanggal 2023-01-31
^ Holy Spider (dalam bahasa Inggris), diakses tanggal 2023-01-31
^ Holy Spider , diakses tanggal 2023-01-31
^ The Last of Us , diakses tanggal 2023-02-13
^ The Last of Us: Season 1, Episode 8 , diakses tanggal 2023-03-06
^ "Bodilprisen 2017. Og de nominerede er… – Bodilprisen" (dalam bahasa Dansk). Diakses tanggal 2023-01-31 .
^ "Bodilprisen 2019 – og de nominerede er… – Bodilprisen" (dalam bahasa Dansk). Diakses tanggal 2023-01-31 .
^ "Bodilprisen 2023: Her er de nominerede – Bodilprisen" (dalam bahasa Dansk). Diakses tanggal 2023-03-05 .
^ Lodge, Guy (18 May 2018). "Cannes: 'Border' Leads Un Certain Regard Award Winners" . Variety.com . Diakses tanggal 20 May 2018 .
^ Allen, Nick. "CIFF 2018: Preview of the 54th Chicago International Film Festival | Festivals & Awards | Roger Ebert" . rogerebert.com . Diakses tanggal 2023-01-31 .
^ McCallum, Christian (2018-11-19). "The 63rd Cork Film Festival Award Winners" . Cork International Film Festival . Diakses tanggal 2023-01-31 .
^ Tartaglione, Nancy (2018-11-10). "European Film Awards Nominations: 'Cold War', 'Dogman', 'Border' Lead – Full List" . Deadline . Diakses tanggal 2023-01-31 .
^ "EFA opens vote for People's Choice Award" . Cineuropa – the best of european cinema . Diakses tanggal 2023-01-31 .
^ Goodfellow, Melanie (2022-11-08). "' Close', 'Holy Spider' & 'Triangle of Sadness' Lead European Film Awards Nominations" . Deadline . Diakses tanggal 2023-01-31 .
^ "Fantastic Fest 2022 Awards Winners List: The Menu, Piggy Take Honors" . 2022-09-27. Diakses tanggal 2023-01-31 .
^ Cultura, elDiarioes (2019-12-02). "' Dolor y gloria' y 'Mientras dure la guerra' acaparan las nominaciones a los Goya 2020" . elDiario.es (dalam bahasa Spanyol). Diakses tanggal 2023-01-31 .
^ "Nominerade" . Guldbaggen 2022 . Diakses tanggal 2023-01-31 .
^ "2018 Jerusalem Film Festival Awards Announced" . Jerusalem Film Festival . Diakses tanggal 2023-01-31 .
^ "Jerusalem Film Festival – 2022" . en.unifrance.org . Diakses tanggal 2023-01-31 .
^ "Here are the Winners of the 2018 LA Film Festival!" . Film Independent . 2018-09-28. Diakses tanggal 2023-01-31 .
^ "And the winner is...: CineVision Award für den Film "Border" " . MPLC - Blog (dalam bahasa Jerman). 2018-07-18. Diakses tanggal 2023-01-31 .
^ Red., 27 Oct 2022. "This year's festival program is out now | Films from the South" . www.filmfrasor.no . Diakses tanggal 2023-01-31 .
^ Kilday, Gregg (2019-01-12). "Japan's 'Shoplifters' Claims FIPRESCI Prize for Best Foreign Film at Palm Springs Film Festival" . The Hollywood Reporter . Diakses tanggal 2023-01-31 .
^ "Nomineringer til Robert-prisen 2017" . www.dfi.dk (dalam bahasa Dansk). Diakses tanggal 2023-02-07 .
^ "Robert-vindere 2019" . www.dfi.dk (dalam bahasa Dansk). Diakses tanggal 2023-02-07 .
^ "Og Robert Prisen 2023 gik til…" . www.filmakademiet.dk . Diakses tanggal 2023-02-07 .
^ "Festival de Sevilla | Festival de Cine Europeo" . festivalcinesevilla.eu . Diakses tanggal 2023-01-31 .
^ Frost, Caroline (2022-11-19). "' Holy Spider' Leads Prize List at Stockholm Film Festival; Other Winners Include Frances O'Connor and Laura Poitras" . Deadline . Diakses tanggal 2023-01-31 .
^ "Awards of the 26th Tallinn Black Nights Film Festival" . poff.ee . Diakses tanggal 2023-01-31 .
^ "The five best films from the Transilvania International Film Festival 2016" . Little White Lies . Diakses tanggal 2023-01-31 .
^ MEDIA. "Valladolid International Film Festival (Seminci) 2018 | MFDB" . MFDB - MEDIA Films Database . Diakses tanggal 2023-01-31 .
Pranala luar
Umum Perpustakaan nasional Lain-lain