Agone dari FriuliAgone merupakan seorang Adipati Friuli pada sekitar tahun 651 dan 661 sampai sekitar tahun 663 (beberapa sumber menyatakan setidaknya tahun 660).[1] Ia menggantikan Grasulfo II. Menurut Paul, terdapat sebuah istana di Cividale yang bernama "Istana Agone" yang dinamakan sama seperti adipati tersebut. Ago meninggal dan digantikan oleh Lupo. Catatan
Sumber
|